Berita

Penjual bahan pokok di pasar tradisional/RMOL

Bisnis

Survei BI: Penjualan Eceran pada April 2025 Merosot 5,1 Persen Pasca Lebaran

JUMAT, 13 JUNI 2025 | 12:30 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Kinerja penjualan eceran dilaporkan lesu pada periode April 2025, pasca periode Ramadan dan Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Idulfitri.

Berdasarkan hasil survei Bank Indonesia pada April 2025, Indeks Penjualan Riil (IPR) berada di 235,5 pada April, atau turun 5,15 persen dibandingkan bulan sebelumnya (mtm).

Sementara dibanding April tahun lalu IPR juga turun. 0,34 persen secara yoy.


“Secara bulanan, penjualan eceran pada April 2025 terkontraksi dipengaruhi oleh penurunan mayoritas kelompok barang seiring dengan normalisasi permintaan masyarakat pasca-periode Ramadan dan Idul Fitri,” tulis BI dalam keterangan tertulis, Jumar 13 Juni 2025.

Namun pada periode April, penjualan eceran ditopang oleh tetap tumbuhnya Kelompok Suku Cadang dan Aksesori, Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, serta Barang Budaya dan Rekreasi. 

Sementara itu kinerja penjualan eceran dalam negeri pada Mei 2025 diperkirakan meningkat seiring dengan Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Waisak dan Kenaikan Yesus Kristus.

Hal tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Rill (IPR) Mei yang naik 2,6 persen secara tahunan (yoy) menjadi 234,0. Angka ini lebih tinggi dari bulan sebelumnya sebesar 231,1.

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Hamas Sepakat Lucuti Senjata dengan Syarat

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:15

DPR Mulai RDPU Calon Deputi Gubernur Bank Indonesia

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:09

Megawati Rayakan Ultah ke-79 di Istana Batu Tulis

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

Iran Tuding Media Barat Rekayasa Angka Korban Protes demi Tekan Teheran

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

IHSG Rebound; Rupiah Menguat ke Rp16.846 per Dolar AS

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:59

Gaya Top Gun Macron di Davos Bikin Saham Produsen Kacamata iVision Melonjak

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:47

Sekolah di Jakarta Terapkan PJJ Akibat Cuaca Ekstrem

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:42

Ini Respons DPP Partai Ummat Pascaputusan PTUN dan PN Jaksel

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:34

Purbaya Siapkan Perombakan Besar di Ditjen Pajak demi Pulihkan Kepercayaan Publik

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:29

Menlu Sugiono: Board of Peace Langkah Konkret Wujudkan Perdamaian Gaza

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:17

Selengkapnya