Berita

Presiden Prabowo Subianto menghadiri Townhall Meeting BPI Danantara di Jakarta, Senin 28 April 2025/Repro

Politik

Prabowo Instruksikan Ganti Semua Direksi Danantara dan BUMN yang Malas

SENIN, 28 APRIL 2025 | 19:22 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan evaluasi menyeluruh terhadap jajaran direksi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara)

“Saya serahkan kepada manajemen untuk mengevaluasi semua direksi, dievaluasi kinerjanya dan watak, akhlaknya, serta prestasinya," ujar Prabowo usai menghadiri Townhall Meeting BPI Danantara bersama sejumlah grup usaha BUMN di Jakarta Convention Center, Senin petang, 28 April 2025. 

"Kalau dia tidak berprestasi, kalau dia malas-malasan, kalau dia lakukan praktik-praktik enggak bener, menyalahgunakan wewenang, menyalahgunakan fasilitas, Saya minta diganti," tegasnya.


Kepala Negara juga menekankan bahwa promosi jabatan harus dilakukan secara objektif, berdasarkan kemampuan dan profesionalisme, tanpa diskriminasi suku, agama, ras, latar belakang, maupun afiliasi politik.

“Yang baik dari bawah, dari dalam, dipromosikan. Kalau tidak cari ahli yang baik, tapi tidak boleh yang tidak profesional," pinta Prabowo.

Arahan Prabowo ini menunjukkan komitmennya untuk memastikan Danantara menjadi lembaga investasi negara yang bersih, profesional, dan berorientasi penuh pada kepentingan nasional.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya