Berita

Ilustrasi/RMOL via AI

Bisnis

AS Ancam Hentikan Ekspor Minyak Iran, Pasar Bergerak Positif

SABTU, 12 APRIL 2025 | 09:50 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Setelah turun selama beberapa hari, harga minyak mentah dunia kembali naik lebih dari 1 persen pada penutupan perdagangan  Jumat, 11 April 2025.

Dikutip dari Reuters, harga minyak mentah Brent ditutup di angka 64,76 Dolar Amerika Serikat (AS) per barel, naik sebesar 1,43 persen atau 2,26 Dolar AS. Sementara minyak mentah jenis West Texas Intermediate (WTI) ditutup di harga 61,50 Dolar AS per barel, naik 1,43 Dolar AS atau sekitar 2,38 persen.

Kenaikan harga ini terjadi setelah Menteri Energi AS, Chris Wright, menyatakan bahwa AS kemungkinan akan menghentikan ekspor minyak dari Iran. Langkah ini merupakan bagian dari upaya untuk menekan negara itu agar menghentikan program nuklirnya.


Pernyataan ini memberi dorongan bagi kenaikan harga minyak, terutama setelah harga sempat naik turun tidak menentu selama minggu ini. Ketidakpastian itu dipicu oleh kebijakan tarif baru dari Presiden AS, Donald Trump, yang membuat para pelaku pasar harus menilai kembali risiko politik global yang memengaruhi harga minyak.

"Amerika Serikat kini menjadi salah satu faktor risiko geopolitik bagi pasar minyak," kata John Kilduff, mitra di perusahaan Again Capital.

"Kita sedang menyusun ulang strategi global, seperti yang terjadi saat Rusia menyerang Ukraina," tambahnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya