Berita

Longsor di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Minggu, 9 Maret 2025/Ist

Nusantara

Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Orang Wafat, 4 Orang Hilang

MINGGU, 09 MARET 2025 | 22:44 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Banjir dan longsor yang mendera Kabupaten Sukabumi pada Kamis, 6 Maret 2025 menelan korban jiwa.

Data terbaru Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), banjir dan longsor merenggut 5 korban jiwa. Sementara empat warga dinyatakan hilang.

"Selain 5 warga meninggal dunia, 4 orang hilang, dan enam warga mengalami luka-luka. Total sebanyak 4.500 warga terdampak, 246 warga di antaranya memilih mengungsi," kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, Minggu, 9 Maret 2025.


Data hari ini, 12 desa di 9 kecamatan dilaporkan terdampak banjir dan 30 desa di 22 kecamatan terdampak tanah longsor.

Berikut identitas warga meninggal dunia:
1. Eneng Sabiti (40th)
2. Siti Nurul Awlia (8th)
3. Nendi Saputra (/7th)
4. Ooy (69th)
5. Yayar (70th)

Identitas korban yang masih dalam pencarian:
1. Drajat (60th)
2. Siti Maryam (35th)
3. Ahyar Fauzi (9th)
4. Mondi (9th)

Adapun kerugian materil tercatat 150 unit rumah rusak ringan, 110 unit rumah rusak sedang, 95 unit rumah rusak berat, 3 jembatan rusak sedang, 3 jembatan rusak berat, 1 sarana kesehatan rusak ringan, dan 27 titik jalan terdampak serta 16 titik jembatan ikut terdampak.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

Dosen Unikama Kecewa, Lima Bulan Kampus Dikuasai Kelompok Tak Dikenal

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:25

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

"Surat" dari MSCI, Gempa di IHSG

Sabtu, 31 Januari 2026 | 08:06

Jelang Harlah ke-100 NU, Ribuan Warga Nahdliyyin Padati Istora Senayan

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:58

Sebelum Letakkan Jabatan, Mahendra Siregar Beri Sinyal Positif untuk Danantara

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:51

Kevin Warsh, Veteran Bank Sentral Calon Ketua The Fed

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:41

OJK Buka Pintu bagi Danantara dalam Rencana Demutualisasi BEI

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:17

Donald Trump Resmi Tunjuk Kevin Warsh sebagai Ketua The Fed

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:04

Pantai Larangan Tegal Penuh Kayu Gelondongan dari Gunung Slamet

Sabtu, 31 Januari 2026 | 06:29

Polri di Bawah Presiden Pastikan Tugas Kamtibmas Berjalan Baik

Sabtu, 31 Januari 2026 | 06:06

Yel-yel Panitia Haji

Sabtu, 31 Januari 2026 | 05:49

LaNyalla Dorong Pemulihan Cepat Ekosistem Pulau Gili Iyang

Sabtu, 31 Januari 2026 | 05:20

Selengkapnya