Berita

Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI), Ace Hasan Syadzily/RMOL

Politik

Gubernur Lemhannas RI

Pemilu 2024 Hasilkan Pemimpin yang Legitimate

SENIN, 23 DESEMBER 2024 | 11:02 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI), Ace Hasan Syadzily, mengapresiasi pelaksanaan Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. 

Hal ini disampaikannya dalam acara Refleksi dan Rilis Akhir Tahun 2024 serta Outlook 2025 yang digelar di Gedung Lemhannas, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Senin 23 Desember 2024.

Ace menyampaikan rasa syukur atas suksesnya proses pemilu yang disebut para ahli sebagai salah satu agenda politik paling rumit di dunia.


"Alhamdulillah, proses ini berlangsung tanpa polarisasi politik yang tajam dan telah menghasilkan kepemimpinan yang sangat legitimate," ujar Ace.

Pilkada 2024 mendapat perhatian luas karena keserentakan dan kompleksitasnya. Namun berhasil berlangsung aman dan damai, mencerminkan kedewasaan politik bangsa Indonesia.

"Hal ini perlu diapresiasi oleh kita semua sebagai bangsa yang menghormati demokrasi,” tandas politikus Partai Golkar itu.

Ace juga menekankan pentingnya menjaga kesuksesan ini dalam pemilu-pemilu mendatang. Sementara kekurangan-kekurangan yang ada harus dievaluasi untuk perbaikan di masa depan.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya