Berita

Wakil Ketua Komisi III DPR Sari Yuliati/Net

Politik

Komisi III Puji Gerak Cepat Kapolda Jateng Tangani Kasus Kekerasan Seksual pada Anak

RABU, 20 NOVEMBER 2024 | 14:50 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Komisi III DPR memberikan apresiasi pada  Kapolda Jawa Tengah yang bergerak cepat dalam menangani kasus kekerasan seksual terhadap anak di Kabupaten Purworejo.

Wakil Ketua Komisi III DPR Sari Yuliati mengatakan, kejahatan seksual pada anak memang tidak bisa ditoleransi untuk alasan apapun.

“Kasus kekerasan seksual di Purworejo ini harus ditangani dan diusut secara transparan untuk memastikan hak dan keadilan bagi korban,” kata Sari Yuliati dalam keterangan tertulisnya, Rabu, 20 November 2024.

Politisi Partai Golkar itu mengatakan bahwa kasus kekerasan seksual terhadap anak maupun perempuan tidak boleh diselesaikan di luar jalur pidana. 

Sehingga pihaknya meminta semua pihak untuk pro aktif memastikan hak dan keadilan bagi korban untuk diutamakan, dan bagi pelaku serahkan sepenuhnya proses hukum kepada pihak Kepolisian.

“Dampak kekerasan seksual terhadap anak dan perempuan itu sangat besar dan pasti akan membekas dalam kehidupannya, dan tentu berpengaruh terhadap kehidupannya sehari-hari," pungkasnya.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya