Berita

Raja Inggris, Charles III/Net

Dunia

Rayakan Ultah ke-76, Raja Charles III Buka Dua Food Hub

KAMIS, 14 NOVEMBER 2024 | 12:35 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun yang ke-76, Raja Inggris Charles III memimpin pembukaan dua pusat distribusi makanan atau food hub, sebuah proyek yang dirancang untuk mengurangi sampah makanan dan mengentaskan angka kelaparan.

Menurut keterangan resmi kerajaan pada Kamis, 14 November 2024, Charles mengunjungi acara peresmian salah satu food hub di London selatan yang akan menyimpan, mengolah dan mengedarkan berton-ton makanan berlebih.

Kemudian Charles melakukan peresmian secara virtual untuk food hub di Inggris utara.

"Tujuan mereka adalah untuk memudahkan badan amal makanan seperti FareShare dan Proyek Felix untuk memberikan dukungan bagi mereka yang membutuhkan," kata istana Buckingham, seperti dimuat Reuters.

Dikatakan bahwa proyek food hub tersebut  telah membantu menghemat 940 ton makanan surplus tambahan yang setara dengan lebih dari 2,2 juta porsi makanan.

Istrinya Camilla terpaksa tidak menghadiri acara acara peresmian tersebut karena ia masih dalam masa pemulihan dari infeksi dada.

Ulang tahun Charles juga akan diperingati dengan cara yang lebih tradisional yakni penghormatan senjata di Menara London dan di taman-taman ibu kota.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Sehari Usai Pencoblosan, Pj Gubernur DKI Lantik Walikota Jakpus

Kamis, 28 November 2024 | 22:00

Timses Zahir-Aslam Kena OTT Dugaan ‘Money Politik’ di Pilkada Batubara

Kamis, 28 November 2024 | 21:51

Polri Perkuat Kerja Sama Bareng Dukcapil Kemendagri

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

KPK Tahan 3 Ketua Pokja Paket Pekerjaan Perkeretaapian DJKA

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan Polisi karena Ada Pengajian

Kamis, 28 November 2024 | 21:25

Ini Kebijakan Baru Mendikdasmen Untuk Mudahkan Guru

Kamis, 28 November 2024 | 21:22

Rupiah Terangkat Pilkada, Dolar AS Masih di Rp15.800

Kamis, 28 November 2024 | 21:13

Prabowo Menangis di Depan Ribuan Guru Indonesia

Kamis, 28 November 2024 | 21:11

Pengamat: RK-Suswono Kalah karena Meremehkan Pramono-Doel

Kamis, 28 November 2024 | 21:04

Perbaiki Tata Ekosistem Logistik Nasional, Mendag Budi Sosialisasi Aturan Baru

Kamis, 28 November 2024 | 21:02

Selengkapnya