Berita

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto dan Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman, Maruarar Sirait di lokasi pengungsian warga pasca erupsi gunung Lewotobi Laki-laki/Puspen TNI

Pertahanan

Panglima TNI Cek Lokasi Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki

KAMIS, 14 NOVEMBER 2024 | 02:28 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau langsung lokasi pengungsian warga pasca erupsi gunung Lewotobi Laki-laki yang berada di Dusun Kobasoma, Kecamatan Titehena dan Dusun Klatanlou, Titehena,  Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, Rabu 13 November 2024.

Peninjauan ini untuk memastikan penanganan para korban berjalan denhan baik dan juga menindaklanjuti instruksi Presiden Prabowo Subianto untuk memastikan bantuan tepat waktu dan tepat sasaran kepada para pengungsi dan warga yang terdampak.

Hadir dalam peninjauan, Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman, Maruarar Sirait yang menyampaikan rencana pembangunan 2.700 rumah bagi pengungsi.


Turut mendampingi Panglima TNI, di antaranya Asops Panglima TNI, Aslog Panglima TNI, Aster Panglima TNI, Pangdam IX/Udayana, Penjabat Gubernur NTT, Kapolda NTT, Danlanud Eltari Kupang, Danlantamal VII Kupang serta  pejabat TNI-Polri.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya