Berita

Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jakarta, Bunyamin dan Cagub Jakarta Pramono Anung/Ist

Politik

Muhammadiyah Jakarta ke Pramono: Titip Pembangunan dan Pendidikan Agama

KAMIS, 14 NOVEMBER 2024 | 01:19 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Pasangan Cagub-Cawagub DKI Jakarta Pramono Anung-Rano Karno diharapkan dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan warga Jakarta kelak saat keduanya sudah memimpin Jakarta.

"Insya Allah Mas Pram dan Bang Doel bisa memenuhi keinginan dan cita-cita warga Jakarta, bukan untuk kepentingan kelompok dan keluarga saja," kata Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jakarta, Bunyamin dikutip Kamis 14 November 2024.

Selain itu, Bunyamin menjelaskan beberapa hal terkait pentingnya sumber daya manusia untuk menuju Jakarta sebagai Kota Global.

Sebab, manusia ke depan harus mampu berinovasi dan berkomunikasi dengan banyak elemen di dunia.

Dengan begitu, Bunyamin berharap masyarakat Jakarta bisa setara dengan kota-kota global lainnya. Sehingga, Jakarta tidak dianalogikan seperti rumah sakit.

"Saya selalu mengutip ketua MUI, jangan sampai nanti seperti rumah sakit, bangunan bagus tapi dihuni orang sakit," kata Bunyamin.

Bagi Muhammadiyah, setidaknya terdapat dua hal penting untuk mengisi hal tersebut, pertama di sektor pendidikan dan agama yang harus jalan selaras dan beriringan.

"Kami sebagai orang tua di komunitas ini, andai mas Pram menang, pembangunan dan pendidikan agama harus jadi prioritas," demikian Bunyamin.


Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Sehari Usai Pencoblosan, Pj Gubernur DKI Lantik Walikota Jakpus

Kamis, 28 November 2024 | 22:00

Timses Zahir-Aslam Kena OTT Dugaan ‘Money Politik’ di Pilkada Batubara

Kamis, 28 November 2024 | 21:51

Polri Perkuat Kerja Sama Bareng Dukcapil Kemendagri

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

KPK Tahan 3 Ketua Pokja Paket Pekerjaan Perkeretaapian DJKA

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan Polisi karena Ada Pengajian

Kamis, 28 November 2024 | 21:25

Ini Kebijakan Baru Mendikdasmen Untuk Mudahkan Guru

Kamis, 28 November 2024 | 21:22

Rupiah Terangkat Pilkada, Dolar AS Masih di Rp15.800

Kamis, 28 November 2024 | 21:13

Prabowo Menangis di Depan Ribuan Guru Indonesia

Kamis, 28 November 2024 | 21:11

Pengamat: RK-Suswono Kalah karena Meremehkan Pramono-Doel

Kamis, 28 November 2024 | 21:04

Perbaiki Tata Ekosistem Logistik Nasional, Mendag Budi Sosialisasi Aturan Baru

Kamis, 28 November 2024 | 21:02

Selengkapnya