Berita

Presiden Prabowo Subianto di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 2 November 2024/RMOL

Politik

GSN Jangan Tutup Pintu Bagi Kelompok Kritis

SENIN, 04 NOVEMBER 2024 | 09:55 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Gerakan Solidaritas Nasional (GSN) yang dipimpin Rosan Perkasa Roeslani diharapkan tidak menutup pintu bagi pihak-pihak yang kritis terhadap pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada lima tahun ke depan.

Menurut Direktur Gerakan Perubahan, Muslim Arbi, GSN bisa menjadi wadah bagi Prabowo untuk merangkul semua elemen, termasuk relawan dan pendukungnya, serta partai politik (parpol) yang berseberangan di Pilpres 2024, seperti Partai Nasdem, PKB, dan PKS.

"Hanya saja GSN jangan menutup pintu bagi pihak-pihak yang kritis. Jika itu terjadi, GSN menjadi paduan suara yang diaransemen," kata Muslim kepada Kantor Berita Politik dan Ekonomi RMOL, Senin, 4 November 2024.

Karena, kata Muslim, dalam iklim demokrasi, tetap diperlukan check and balance supaya parpol di luar pemerintah dan kekuatan masyarakat tetap kritis supaya demokrasi Indonesia tetap hidup.

"Jangan semua membeo hanya karena Prabowo bikin GSN. Prabowo harus mau dikritik dan dikontrol," kata Muslim. 

"Terlebih lagi GSN jangan menjadi new Projo. Kalau dulu Projo, Pro Jokowi, GSN jangan menjadi ProBowo," pungkas Muslim.


Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya