Berita

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian/Ist

Politik

Antisipasi Cawe-cawe Politik, Pj Kepala Daerah Dievaluasi setiap 3 Bulan

JUMAT, 01 NOVEMBER 2024 | 09:14 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Komisi II DPR RI menyoroti banyaknya penjabat kepala (Pj) daerah yang cawe-cawe dalam kegiatan politik. 

Sejumlah Pj kepala daerah diduga turut menjadi tim sukses dalam kontestasi Pilkada 2024.

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengatakan, pihaknya telah melakukan evaluasi setiap tiga bulan sekali terhadap Pj kepala daerah.


"Per tiga bulan kan dievaluasi dan kalau ada laporan-laporan, kita langsung panggil mereka," kata Tito dalam keterangannya, Jumat, 1 November 2024.

Mendagri menegaskan bahwa pihaknya akan memanggil Pj kepala daerah yang menyalahgunakan wewenangnya untuk kepentingan politik praktis.

"Kalau ada laporan-laporan kita langsung panggil mereka. Kalau selama ini mereka anggap evaluasinya buruk kan diganti. Sudah banyak yang diganti," kata Tito.

Ditanya soal pergantian Pj kepala daerah rutin dilakukan Kemendagri. Ia mengatakan jika adanya laporan Pj kepala daerah yang tidak becus melakukan pekerjaannya, maka secara otomatis akan diganti.

"Enggak rutin. Kalau ada bobrok evaluasi, ganti," tutup Tito.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya