Berita

Wall Street/Ist

Bisnis

Wall Street Bervariasi, Saham Tesla Merajai

JUMAT, 25 OKTOBER 2024 | 07:47 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Saham-saham di  Bursa Amerika Serikat atau Wall Street, ditutup bervariasi pada perdagangan Kamis 24 Oktober 2024 Waktu setempat. 

Dua indeks yaitu Nasdaq dan S&P 500 menguat didorong oleh perkiraan laba Tesla dan penurunan imbal hasil treasury. 

Dikutip dari Reuters, S&P 500 naik 0,21 persen ke level 5.809,86, menjadi menjadi 42.374,36 mengakhiri tren penurunan selama tiga hari berturut-turut. 

Penguatan juga terjadi pada Nasdaq Composite yang naik sebesar 0,76 persen ke level 138,83 poin dan ditutup pada 18.415,49. 

Sayangnya, Dow Jones malah turun 0,33 persen ke level 140,59 poin menjadi 42.374,36, melanjutkan pelemahan empat hari berturut-turut, yang pertama sejak Juni 2024.

Kenaikan terbesar di pasar saham dipimpin oleh Tesla, yang melonjak hampir 22 persen setelah membukukan hasil kuartal ketiga yang melampaui ekspektasi analis. Ini menjadi hari terbaik bagi Tesla sejak 2013.

Produsen kendaraan listrik itu bersiap menambahkan lebih dari 140 miliar Dolar AS ke kapitalisasi pasarnya, setelah melaporkan laba kuartal ketiga yang kuat dan mengejutkan investor dengan prediksi pertumbuhan penjualan 20 persen hingga 30 persen tahun depan. 

Indeks acuan S&P membukukan kenaikan harian pertamanya minggu ini. 

Ahli strategi investasi senior di US Bank Asset Management Rob Haworth mengatakan, tekanan di pasar datang dari sisi suku bunga. Hal ini meredam semangat pasar ekuitas.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya