Foto ilustrasi: tangkapan layar harga Toyota Celica di marketplace
Sanitiar Burhanuddin yang baru diambil sumpah dan dilantik Presiden Prabowo Subianto menjadi Jaksa Agung kembali tercatat memiliki kekayaan Rp11.840.701.499.
Angka tersebut diperoleh dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) Burhanuddin yang diunggah situs elhkpn.kpk.go.id. LHKPN tersebut disampaikan Burhanuddin pada 7 Februari 2024.
Berdasarkan LHKPN tersebut, Burhanuddin memiliki dua bidang tanah dan bangunan yang tersebar di Bandung Barat dan Tangerang Selatan dengan total nilai Rp5.325.000.000.
Adik politisi PDIP Tubagus Hasanuddin itu tercatat hanya memiliki satu unit mobil yakni Toyota Celica Minibus tahun 2002 senilai Rp44.286.750.
(Tangkapan layar)
Selain tanah dan kendaraan, kekayaan Burhanuddin lainnya terdiri dari harta bergerak lainnya sebesar Rp350.272.033, serta kas dan setara kas sebesar Rp6.121.142.716.
Burhanuddin tercatat tidak memiliki surat berharga, hutang, dan harta lainnya.
Burhanuddin dilantik Prabowo menjadi Jaksa Agung di Istana Negara Jakarta, Senin, 21 Oktober 2024.
Pelantikan Burhanuddin berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 135/P tahun 2024 tentang Pengangkatan Jaksa Agung RI.
"Mengangkat ST Burhanuddin sebagai Jaksa Agung Republik Indonesia," bunyi Keppres yang ditandatangani Prabowo.
KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi
Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59
Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih
Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41
Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?
Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51
Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara
Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18
CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe
Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55
KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar
Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13
Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati
Senin, 03 Maret 2025 | 21:17
Tarik Wisatawan Lewat Jelajah Wisata Religi di Jakarta
Minggu, 09 Maret 2025 | 15:07
Arief Poyuono Prediksi PSI Bubar 2029
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:49
Manuver Tak Biasa, Rusia Manfaatkan Jalur Pipa Gas Tua dalam Perang Ukraina
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:43
Jubir Militer Israel Daniel Hagari Gagal Naik Jabatan hingga Dipecat
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:25
Partai Buruh Bakal Gelar Aksi Lima Hari di Pabrik Sritex
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:20
Bertepatan Ramadan, Tom Lembong: Rabu Abu Tahun Ini Ekstra Spesial
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:08
Menteri KP dan Gubernur Jakarta Sambut Sekjen Partai Komunis Vietnam
Minggu, 09 Maret 2025 | 14:04
Ceramah di Masjid ITB, Anies Ajak Generasi Muda Tetap Kritis
Minggu, 09 Maret 2025 | 13:58
Masyarakat Pesisir Rugi Besar Akibat Kasus Pagar Laut
Minggu, 09 Maret 2025 | 13:40
Kerry Riza Jadi Tumbal Riza Chalid
Minggu, 09 Maret 2025 | 12:58
Selengkapnya