Berita

Kolase foto Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Hambalang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat/Ist

Politik

Beda Gaya Pakaian Panglima dan Kapolri saat Bertemu Prabowo

KAMIS, 17 OKTOBER 2024 | 08:09 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Sejumlah perwira tinggi TNI dan Polri turut hadir di kediaman Presiden terpilih Prabowo Subianto di Padepokan Garuda Yaksa Hambalang, Bojong Koneng, Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat, pada Rabu, 16 Oktober 2024.

Menurut data yang diterima redaksi, di Hambalang ada Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali dan satu jenderal lainnya.

Sementara petinggi Polri yang hadir adalah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dan Wakapolri Komjen Agus Andrianto.

Uniknya dalam foto yang diterima redaksi, Kapolri menjadi satu-satunya pejabat negara yang mengenakan seragam Pakaian Dinas Lapangan (PDL), lengkap dengan pangkat.

Sedangkan, Panglima dan KSAL terlihat sama dengan calon menteri lainnya mengenakan kemeja putih.

Jenderal Agus juga tampak mengenakan jas berwarna coklat muda atau krem.

Sejauh ini, Prabowo sendiri belum menempatkan para Pati TNI dan Polri aktif di kabinetnya.

Bisa saja pemanggilan pejabat TNI dan Polri aktif tersebut bakal melanjutkan tugas yang sama di intansi masing-masing.


Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

Lolos OTT, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Gugat Praperadilan Lawan KPK

Jumat, 11 Oktober 2024 | 17:23

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

CEO Coinbase Umumkan Pernikahan, Netizen Seret Nama Raline Shah yang Pernah jadi Istrinya

Kamis, 10 Oktober 2024 | 09:37

UPDATE

Survei Indikator: China Negara Kawan Terdekat Indonesia

Kamis, 17 Oktober 2024 | 10:10

Teguh Setyabudi Gantikan Heru Budi Jabat Pj Gubernur

Kamis, 17 Oktober 2024 | 10:00

Doa Cak Imin, Prabowo Sukses Memimpin Indonesia

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:51

Kediaman Prabowo di Hambalang Disesaki Karangan Bunga

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:50

Lagi, Israel Serangan Menara Pasukan UNIFIL di Lebanon

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:50

BI Bakal Kenakan Sanksi Buat Pedagang yang Kenakan Biaya Tambahan QRIS

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:47

Gembleng Calon Menteri di Akmil, Prabowo Tak Ingin Anggota Kabinet Jadi Penjahat

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:42

Dibayangi Apple, Samsung Masih Kuasai Pasar Smartphone Global

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:29

Makin Dekat Pelantikan Prabowo-Gibran, Ini Pesan Persis

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:19

Surplus Neraca Perdagangan Berlanjut, Bukti Ekonomi Indonesia Tangguh

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:15

Selengkapnya