Berita

Letjen TNI (Purn) Muhammad Herindra/RMOL

Politik

Calon Kepala BIN Herindra Komitmen Jaga Keutuhan NKRI

RABU, 16 OKTOBER 2024 | 13:33 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

DPR RI menyetujui nama Letjen TNI (Purn) Muhammad Herindra sebagai calon tunggal Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) menggantikan Budi Gunawan setelah menjalani uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test. 

Terkait jabatan barunya, Herindra menegaskan akan menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). 

"Intinya kita harus tetap menjaga keutuhan Indonesia. Itu saja," kata Herindra singkat di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, pada Rabu 16 Oktober 2024. 


Sementara itu, Ketua DPR RI Puan Maharani menaruh harapan besar kepada Kepala BIN yang baru untuk menjaga stabilitas keamanan nasional. 

"Tadi dalam pertimbangan yang diberikan teman-teman fraksi dan teman-teman DPR salah satu hal yang dimintakan kepada calon kepala BIN baru adalah untuk tetap menjaga stabilitas negara RI," kata Puan.

Selain itu, politikus PDIP itu juga berharap Kepala BIN bisa menjaga netralitas dalam kerja-kereja intelijen. 

"Menjaga konsistensi bagaimana sebagai tupoksinya BIN bisa bekerja secara netral dan tentu saja bekerja untuk bukan ke dalam saja, tapi juga menjaha tupoksinya itu ke luar," kata Puan.



Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya