Berita

Sekjen PAN Eko Patrio/Net

Politik

Ditunjuk Sekjen PAN, Eko Patrio Fokus Konsolidasi

SELASA, 01 OKTOBER 2024 | 15:01 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Kader Partai Amanat Nasional (PAN) Eko Hendro Purnomo alias Eko Patrio ditunjuk menjadi Sekretaris Jenderal (Sekjen) menggantikan Eddy Soeparno.

Eko menuturkan ketika menjadi Sekjen PAN akan fokus menjalankan konsolidasi di internal partai dan melakukan pembenahan.

Anggota Komisi VI DPR periode 2019-2024 ini menambahkan akan mengupayakan partainya agar lebih baik dan mendapatkan banyak kursi di parlemen.


"Yang pasti konsolidasi ke dalam dulu, konsolidasi internal dulu. Banyak yang harus dibenahi, mengevaluasi hasil yang didapat kemarin 48 kursi, kan kita pengen juga dapat lebih baik lagi lebih bagus lagi. Jadi sekarang lebih banyak konsolidasi ke dalam," kata Eko di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Selasa (1/10).

PAN resmi menunjuk Eko Hendro Purnomo alias Eko Patrio sebagai sekjen untuk lima tahun ke depan.

Kiprah Eko Patrio di dunia politik cukup bersinar. Sebelum menjadi Sekjen PAN, ia menjabat sebagai Ketua DPW PAN Jakarta.

Pelawak dari grup Patrio ini telah menjadi anggota DPR sejak 2009 dan kembali terpilih di periode 2024-2029.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya