Berita

Tangkapan layar dr Ramadhani Soeroso ungkapkan kekesalan karena obat pasien langka di RSUD Pirngadi Medan/Repro

Nusantara

Viral Dokter Marah, Pasien Meninggal Gegara Stok Obat Habis di RSUD Pirngadi Medan

SELASA, 03 SEPTEMBER 2024 | 20:32 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Video pengakuan seorang dokter yang menyebut beberapa orang pasiennya meninggal dunia karena ketiadaan obat di RSUD Pirngadi Medan menjadi viral.

Sosok tersebut yakni dr Ramadhani Soeroso yang merupakan spesialis paru konsultan onkologi toraks. Dilihat dari akun @rekam.medan, dokter tersebut mengaku sangat kecewa karena beberapa orang pasiennya meninggal dunia akibat ketiadaan obat.

“Ada pasien aku exit, klen tau kenapa. Karena nggak ada obat. Aku kadang-kadang pusing juga aku,” katanya.

Dalam video itu, ia berpesan kepada Bobby Nasution selaku Wali Kota Medan agar membenahi rumah sakit milik Pemko Medan tersebut.

“Tolonglah pak diberesin ini, pening kali kepalaku sudah dua pasienku eksit. Bikin malu aja, ini rumah sakit gini masa nggak ada obat,” ungkapnya.

Ia bahkan mengaku beberapa kali ia dan beberapa orang coas dokter harus beli obat untuk pasien mereka. Hal itu karena mereka merasa terpanggil untuk membantu pasien mereka. Karena itu, ia kembali meminta agar manajemen mempergunakan anggaran untuk penyediaan obat.

“Tolonglah ya diberesin, banyak pasien kami yang sampai wa-wa saya. Jadi tolong diberesi, kalau ada obat dipesanlah, duit itu kemana aja,” pungkasnya.

Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Aktivis Demo di KPK, Minta Menteri Trenggono Ditangkap

Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:17

Senior Golkar Mulai Kecewa pada Kepengurusan Bahlil

Sabtu, 24 Agustus 2024 | 19:02

Anies Tak Bisa Didikte Diduga Jadi Alasan PDIP Batal Umumkan Cagub

Selasa, 27 Agustus 2024 | 08:15

Usung Ahok Lebih Untungkan PDIP Ketimbang Anies

Minggu, 25 Agustus 2024 | 08:43

Kabar Anies Batal Diusung PDIP, Djarot: Karena Ada Aspirasi dari Bawah

Senin, 26 Agustus 2024 | 19:02

Tenang, Peluang Anies di Pilkada Jakarta Belum Tertutup

Rabu, 28 Agustus 2024 | 11:20

UPDATE

Pramono Anung Sudah Punya Strategi Benahi Parkir Liar di Jakarta

Rabu, 04 September 2024 | 01:51

Ini Kerugian Kalau Pilih Kotak Kosong di Pilkada 2024

Rabu, 04 September 2024 | 01:32

Anggota DPRD yang Ikut Pilkada Diingatkan Segera Mundur

Rabu, 04 September 2024 | 00:59

Ternyata Jihan adalah Pilihan Terakhir Mirza di Pilgub Lampung

Rabu, 04 September 2024 | 00:37

Foto Naik Jet Pribadi Viral, Bobby Nasution: Silakan Diperiksa

Rabu, 04 September 2024 | 00:18

Aksi Pelemparan Granat Rumah Cagub Bustami Gangguan Serius Demokrasi di Aceh

Selasa, 03 September 2024 | 23:59

Di Kanada, Menko Airlangga Ajak Diaspora Harumkan Nama Bangsa

Selasa, 03 September 2024 | 23:58

Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Bone Bolango Gorontalo

Selasa, 03 September 2024 | 23:42

Bawa Sejumlah Tuntutan, Puluhan Mahasiswa "Meriahkan" Pelantikan Anggota DPRD Kota Tasik

Selasa, 03 September 2024 | 23:22

Kupas Tuntas Kisah Sukses Transformasi Digital Bank Mandiri di IAF 2024

Selasa, 03 September 2024 | 22:58

Selengkapnya