Berita

Wakil Ketua Dewan Pakar Golkar, Yasril Ananta Baharuddin/Repro

Politik

Airlangga Mundur, Kesetiaan Orang Dekat Dipertanyakan

SELASA, 20 AGUSTUS 2024 | 20:26 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Mundurnya Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto dari jabatannya menuai polemik. 

Padahal, Golkar dibawah kepemimpinan Airlangga menorehkan capaian luar biasa salah satunya perolehan 102 kursi di DPR RI. 

Wakil Ketua Dewan Pakar Golkar, Yasril Ananta Baharuddin, menilai Airlangga seperti seorang desersi militer yang dipaksa atau pengingkaran tugas atau jabatan tanpa permisi. 


"Ini seolah-olah kasihan Pak Airlangga seperti orang desersi, sedang membawa tugas dalam perang dia tinggalkan medan perang. Padahal, dia punya cukup prestasi tertinggi dia memenangkan pemilu (legislatif)," kata Yasril dalam podcast di kanal YouTube "Abraham Samad SPEAK UP" yang dikutip redaksi, Selasa (20/8). 

Lebih parahnya lagi, Yasril menilai orang-orang dekat Airlangga yang selama ini ada disekelilinnya tidak ada yang membela. 

"Jadi orang-orang Pak Airlangga yang selama ini dekat sama beliau seperti die hard, mendapat kesempatan, mendapatkan uang itu kemana semuanya? Diam semuanya! Karena apa? karena mereka punya kepentingan sendiri untuk jabatan dan uang," kata Yasril. 

Menurut Yasril bila tidak ada polemik atau dugaan paksaa dari luar Golkar, tidak mungkin Airlangga sampai mundur dari jabatan. 

"Kalau bukan ada kekuasaan dan uang enggak mungkin Pak Bahlil masuk ke caketum, dimana semua (Golkar) punya calon bagus-bagus," ucap Yasril.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya