Berita

Kondisi pembangunan Istana Negara di Ibukota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur/Humas Otorita IKN

Politik

Anggaran HUT RI di IKN Bagusnya Dioper untuk Jaga Stabilitas Harga Beras

MINGGU, 11 AGUSTUS 2024 | 08:32 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Anggaran untuk upacara HUT ke-79 RI di Ibu Kota  Nusantara (IKN) lebih baik diperuntukkan untuk menjaga stabilitas harga beras atau dialihkan untuk kesehatan dan pendidikan warga miskin.

Hal itu disampaikan Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR), Hari Purwanto yang melihat kesiapan pelaksanaan upacara HUT ke-79 RI di IKN tidak maksimal. 

Apalagi Istana mengakui bahwa anggaran upacara tahun ini membengkak karena dilaksanakan di dua tempat, namun tidak disebutkan berapa besarannya.


"Jika kesiapan tidak maksimal baiknya jangan dipaksakan,"kata Hari kepada Kantor Berita Politik RMOL dan Ekonomi, Minggu (11/8).  

Menurut Hari, anggaran lebih baik diperuntukkan buat menjaga stabilitas harga beras yang semakin melonjak, atau dialihkan untuk kesehatan dan pendidikan warga miskin dan tidak mampu.

Menurut Hari, anggaran yang membengkak itu termasuk ke dalam pemborosan. Akan tetapi, Hari meyakini bahwa penguasa akan selalu membuat berbagai macam alasan.

"'Diskresi' itulah kata yang tepat untuk Jokowi di ujung kekuasaannya saat ini, tanpa melihat kondisi rakyat yang semakin terjepit dengan harga-harga kebutuhan yang tidak terkendali," pungkas Hari.



Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

Komisi III DPR Sambut KUHP dan KUHAP Baru dengan Sukacita

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:12

Bea Keluar Batu Bara Langkah Korektif Agar Negara Tak Terus Tekor

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:08

Prabowo Dua Kali Absen Pembukaan Bursa, Ini Kata Purbaya

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:07

Polri Susun Format Penyidikan Sesuai KUHP dan KUHAP Baru

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:06

Koalisi Permanen Mustahil Terbentuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:01

Polri-Kejagung Jalankan KUHP dan KUHAP Baru Sejak Pukul 00.01 WIB

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:58

Tutup Akhir Tahun 2025 DPRD Kota Bogor Tetapkan Dua Perda

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:46

Presiden Prabowo Harus Segera Ganti Menteri yang Tak Maksimal

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:42

Bitcoin Bangkit ke Level 88.600 Dolar AS

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Berjualan di Atas Lumpur

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Selengkapnya