Berita

Seorang warga bernama Ika saat sedang membeli cabai di Pasar Ciputat, Tanggerang Selatan/RMOL

Nusantara

Harga Cabai Melejit, Pembeli Menjerit

SELASA, 30 JULI 2024 | 14:32 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Kenaikan harga cabai yang signifikan telah memicu banyaknya keluhan di kalangan masyarakat Indonesia. Salah satunya pembeli di Pasar Ciputat, Tangerang Selatan, Ika, yang mengaku sangat terdampak oleh lonjakan harga ini.

“Terdampak banget ya, biasanya kita bisa beli cabai Rp10-Rp8 ribu bisa seperempat kilogram. Sekarang Rp5 ribu dapatnya sedikit,” ujar Ika kepada RMOL, Selasa (30/7).

Lonjakan harga ini membuat Ika terpaksa mengatur ulang anggaran belanjanya agar cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. 

"Ya terpaksa ngakal-ngakalin uang belanja kita sehari-hari," ungkapnya.

Berdasarkan pantauan RMOL, harga cabai merah di Pasar Ciputat dibanderol di kisaran Rp70-90 ribu per kg, sementara harga cabai rawit melonjak di atas Rp100 ribu per kg.

Menanggapi harga yang melejit ini, Ika pun berharap agar pemerintah dapat segera menstabilkan harga cabai, yang lonjakannya sangat dirasakan masyarakat berpenghasilan rendah.

"Harapannya supaya pemerintah bisa menurunkan harga cabai, biar bisa stabil lagi. Kalau semuanya serba mahal, gimana kita ngatur ekonomi kita yang pendapatan rendah ini?" pungkasnya.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

Tekuk Fiorentina 2-1, Napoli Tak Biarkan Inter Tenang

Senin, 10 Maret 2025 | 01:21

Polda Jateng Tegas Larang Petasan Sepanjang Ramadan

Senin, 10 Maret 2025 | 00:59

Kluivert Tiba di Jakarta Ditemani Mantan Pemain Man United

Senin, 10 Maret 2025 | 00:41

Cegah Bencana Seperti di Jabotabek, Menteri ATR/BPN Evaluasi Tata Ruang di Jatim

Senin, 10 Maret 2025 | 00:25

Asiang Versus JACCS MPM Finance, Peneliti IPD-LP Yakin Hakim MA Lebih Adil

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:58

Beri Bantuan untuk Korban Banjir di Candulan, Okta Kumala Dewi Berharap Ada Solusi Jangka Panjang

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:41

PSU Empat Lawang Diikuti Dua Paslon, Pencoblosan pada 19 April 2025

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:20

Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Orang Wafat, 4 Orang Hilang

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:44

Menanti Keberanian Kejagung Bongkar Biang Kerok Korupsi Migas

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:30

PTPN IV PalmCo Siapkan 23 Bus untuk Mudik di Sumatera dan Kalimantan

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:18

Selengkapnya