Berita

Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono/Ist

Politik

Heru Budi Kebanyakan Gaya Tapi Minim Solusi

Banyak Ijazah Siswa Ditahan Sekolah Swasta
KAMIS, 25 JULI 2024 | 07:13 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono dianggap kemlinthi atau kebanyakan gaya tapi minim solusi atas persoalan banyaknya ijazah siswa sekolah swasta yang ditahan.

Hal itu disampaikan Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR), Hari Purwanto merespons banyaknya siswa sekolah swasta di Jakarta yang tidak mampu menebus ijazah yang akan digunakan untuk jenjang pendidikan selanjutnya atau mencari pekerjaan.

"Heru kata orang jawa kemlinthi, kebanyakan gaya tapi minim solusi. Persis orang yang menjadikannya Pj Gubernur DKI yaitu Jokowi. Itu baru satu persoalan terkait ijazah sekolah yang ditahan," kata Hari kepada Kantor Berita Politik dan Ekonomi RMOL, Kamis (25/7).

Menurut Hari, Heru mestinya tanggap atas persoalan ijazah siswa, dan menjadikannya sebagai prioritas.

"Jangan karena di-backup Jokowi, meremehkan persoalan generasi muda DKI Jakarta. Harus segera dicarikan solusinya, apalagi prioritas keuangan daerah diperuntukkan pendidikan dan kesehatan. Heru jangan lips service seperti backingnya Jokowi," pungkas Hari.



Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

Pimpinan DPRD hingga Ketua Gerindra Sampang Masuk Daftar 21 Tersangka Korupsi Dana Hibah Jatim

Selasa, 16 Juli 2024 | 19:56

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

UPDATE

Terbukti Langgar PKPU, Ketua KPU OKU Resmi Dicopot

Jumat, 26 Juli 2024 | 02:00

Porsche Putih Milik Pegawai KPK Gadungan Ikut Diserahkan ke Polres Bogor

Jumat, 26 Juli 2024 | 01:42

PKS Masih Simpan Sosok Calon Walikota Bandung

Jumat, 26 Juli 2024 | 01:22

Bantah Memeras, Pegawai KPK Gadungan Ungkap Banyak Pejabat Pemkab Bogor Main Anggaran

Jumat, 26 Juli 2024 | 00:59

Bisa Ambil Suara Pendukung Ahok, Ridwan Kamil Bakal Jadi Lawan Terberat Anies

Jumat, 26 Juli 2024 | 00:41

Ini Tampang Pegawai KPK Gadungan yang Peras Pejabat Pemkab Bogor

Jumat, 26 Juli 2024 | 00:17

1.965 Pelanggar Lalu Lintas Terjaring Sepanjang Operasi Patuh Krakatau

Kamis, 25 Juli 2024 | 23:59

Peraih Medali Emas Olimpiade Siswa 2022 Berjuang Keras Ikuti Seleksi Akpol

Kamis, 25 Juli 2024 | 23:59

Sarat Pengalaman, Capt. Ali Layak Masuk Jajaran Direksi Garuda Indonesia

Kamis, 25 Juli 2024 | 23:45

TNI AL dan Tim Gabungan Terus Cari Kapal Pembawa Material BTS Kominfo yang Hilang Kontak di Papua

Kamis, 25 Juli 2024 | 23:31

Selengkapnya