Berita

Irma Darmawangsa bersama Sri Jarwati/Ist

Hiburan

Irma Darmawangsa Revisi Hidung ala Blasteran Eropa

SELASA, 16 JULI 2024 | 18:43 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Demi mempercantik parasnya, biduan Irma Darmawangsa menjalani revisi hidung di klinik kecantikan Queen Klinik Bedah Plastik di kawasan Sunter, Jakarta Utara.

"Sebelumnya saya pernah melakukan operasi hidung di tempat lain, tapi hasilnya tidak memuaskan," kata Irma usai menjalani operasi plastik, Selasa (16/7).

Sebelum menjalani operasi tersebut, penyanyi yang melepas sejumlah lagu hits seperti Yank- Ayank, Bocor, Wanda (Wanita Penggoda), dan Sega atau Gadun ini telah berkonsultasi dengan tim dokter klinik tersebut.

"Akhirnya kami sepakat untuk dilakukan operasi revisi hidung ala blasteran Eropa sesuai keinginan saya," kata Irma didampingi kekasihnya Irfan Sebastian.

Dalam kesempatan ini, Irma ditemani kakaknya Tuty Darmawangsa yang juga dikenal sebagai penyanyi dangdut.

Tuty yang pernah hits dengan lagu ciptaan sendiri berjudul 'Merindu' juga melakukan perawatan di klinik tersebut.

Pasangan suami istri Margoto dan Sri Jarwati selaku pemilik klinik mengatakan, operasi dilakukan dokter terhadap Irma adalah tindakan rhinoplasty yakni operasi plastik untuk mengubah bentuk hidung agar lebih ideal.

Adapun bentuk hidung yang paling trend di kalangan kaum wanita adalah mancung ala blasteran Eropa.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya