Berita

Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja/Ist

Politik

Divonis 1,5 Tahun, Rahmat Bagja Pastikan Azlansyah Hasibuan Segera Diganti

SELASA, 09 JULI 2024 | 19:57 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI akan segera memproses pergantian terhadap Azlansyah Hasibuan, anggota Bawaslu Kota Medan yang divonis 1,5 tahun dalam kasus melakukan kolusi.

Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja mengatakan pergantian Azlansyah tinggal menunggu putusan PN Medan sampai kepada mereka.

“Kami lagi minta putusannya ke PN, kalau dari PN sudah diterima sudah (diganti),” katanya usai menghadiri Rapat Kolaborasi Sentra Gakkumdu di Hotel Adimulia, Medan, Selasa (9/7).


Diketahui, Azlansyah Hasibuan terjerat hukum berawal dari OTT saat akan menerima uang dari salah seorang caleg PKN yang sebelumnya bermasalah karena namanya tidak masuk daftar calon tetap (DCT) Pileg 2024.

Kasus yang menjerat Azlansyah Hasibuan inkrah usai tidak adanya pengajuan banding atas putusan majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Medan. Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja memastikan Azlansyah bakal dipecat.

Berdasarkan surat pengumuman Timsel bernomor: 020/Sumut Zona III/VII/2023 untuk hasil tes kesehatan dan wawancara, terdapat 10 besar nama calon anggota Bawaslu Medan periode 2023-2028. Dari 10 nama tersebut, Bawaslu RI kemudian menetapkan 5 anggota Bawaslu Medan periode 2023-2028.

Daftar 5 Nama Calon Pengganti Anggota Bawaslu Medan

Edward Fransisco Bangun
Febriza Rizky A
Muhammad Ali Hanafiah Baamar
Julius Anggiat Lamhot Turnip
Mutia Atiqah (Ketua KPU Medan).

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

UPDATE

Waspada Pemutihan Lahan Sawit Ilegal Secara Massal!

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:48

Pertemuan Eggi-Damai Lubis dengan Jokowi Disebut Diplomasi Tingkat Tinggi

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:23

Sudewo Juga Tersangka Suap Jalur Kereta Api, Kasus Pemerasan Jadi Pintu Masuk

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Damai Lubis Merasa Serba Salah Usai Bertemu Jokowi dan Terima SP3

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Putusan MK 234 Koreksi Sikap Polri dan Pemerintah soal Polisi Isi Jabatan Sipil

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:48

Khofifah: Jawa Timur Siap jadi Lumbung Talenta Digital Nasional

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:25

The Game Changer Kedua

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:59

Persiden Cabut Izin 28 Perusahaan, Kinerja Kemenhut Harus Tetap Dievaluasi

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:45

Evakuasi Korban Pesawat Jatuh

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:20

Pemerintah Diminta Perbaiki Jalan Rusak di Akses Vital Logistik

Rabu, 21 Januari 2026 | 04:59

Selengkapnya