Berita

Anggota DPD, Fahira Idris/Ist

Politik

Senator Jakarta Wanti-wanti Adaptasi Bandar Judol Hindari Pemblokiran OJK

SELASA, 09 JULI 2024 | 15:27 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Langkah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memblokir rekening yang teridentifikasi menampung judi online (judol) diapresiasi Anggota DPD, Fahira Idris.

"Apresiasi saya kepada OJK dan pemangku kepentingan terkait yang terus mengambil langkah taktis dan strategis dalam upaya besar kita memberantas judi online," katanya seperti dikutip redaksi melalui akun Instagram miliknya, Selasa (9/7).

Dengan memblokir rekening yang teridentifikasi terkait dengan judi online, bisa memutus akses bandar dan pemain terhadap dana yang mereka butuhkan untuk berjudi.


Langkah-langkah yang diambil oleh OJK ini diharapkan dapat memberikan efek jera bagi pelaku judi online dan mempersempit ruang gerak mereka di Indonesia.

Di sisi lain, Senator Jakarta itu juga mengingatkan bahwa bandar judi online kemungkinan besar akan beradaptasi untuk menghindari deteksi ini.

Oleh karena itu, dia menekankan pentingnya kesiapan OJK dan pihak terkait dalam menghadapi potensi adaptasi tersebut.

"Waspadai juga adaptasi yang mungkin akan dilakukan bandar judi online untuk menghindari deteksi seperti menggunakan mata uang kripto atau metode pembayaran alternatif lainnya," tukasnya.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya