Berita

Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan/Ist

Nusantara

Kodam I/BB Dukung Polda Sumut Tuntaskan Penyidikan Pembakaran Rumah Wartawan di Karo

SENIN, 08 JULI 2024 | 21:39 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Pihak Kodam I/BB menyatakan dukungannya terhadap Polda Sumatera Utara untuk menuntaskan penyidikan kasus pembakaran rumah wartawan Sempurna Pasaribu di Kabupaten Karo.

Dukungan ini disampaikan langsung oleh Pangdam I/BB, Mayjen TNI Mochammad Hasan saat memberikan keterangan bersama Kapolda Sumut, Irjen Pol Agus Setya Imam Effendi di Mapolda Sumut, Senin (8/7).

Pangdam mengatakan dukungan ini penting mereka berikan agar kasus tersebut terang benderang. Sebab, insiden ini memunculkan dugaan adanya keterlibatan oknum anggota TNI.

"Saya hadir di sini, TNI khususnya Kodam I/BB memberikan dukungan penuh kepada kepolisian. Kami menyatakan dukungan penuh terkait langkah-langkah apa yang akan ditindaklanjuti oleh Polda Sumut," ungkapnya.

Diberitakan sebelumnya, Polda Sumut menyatakan kasus kebakaran rumah Sempurna Pasaribu yang terjadi di Jalan Nabung Surbakti, Kabanjahe, pada Kamis (27/6/2024) karena dibakar. Dalam peristiwa tersebut Sempurna Pasaribu bersama istri, anak dan cucunya menjadi korban.

Dua pelaku pembakaran sudah ditangkap polisi berinisial Y dan R. Saat ini pihak kepolisian masih terus melakukan pendalam kasus tersebut.

Populer

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Warganet Geram Bahlil Bandingkan Diri dengan Rasulullah: Maaf Nabi Tidak Minum Alkohol

Kamis, 26 September 2024 | 07:43

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

MUI Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf

Rabu, 02 Oktober 2024 | 04:11

Rhenald Kasali Komentari Gelar Doktor HC Raffi Ahmad: Kita Nggak Ketemu Tuh Kampusnya

Jumat, 04 Oktober 2024 | 07:00

Aksi Massa Desak Polisi Tetapkan Said Didu Tersangka

Kamis, 03 Oktober 2024 | 20:43

UPDATE

Survei INSTRAT: RK-Suswono Unggul Jelang Pencoblosan

Minggu, 06 Oktober 2024 | 14:02

Eksaminasi Kasus Mardani Maming, Pakar Hukum: SK Bupati Tidak Melanggar UU

Minggu, 06 Oktober 2024 | 14:02

Isran-Hadi Tingkatkan Derajat Wanita Kalimantan Timur

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:43

Maroko Bantah Terlibat dalam Putusan Pengadilan Uni Eropa Soal Perjanjian Pertanian dan Perikanan

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:25

FKDM Komitmen Netral di Pilkada Jakarta

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:21

Ariyo Ardi dan Anisha Dasuki Jadi Moderator Debat Perdana Pilkada Jakarta

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:18

Aliansi Rakyat Indonesia Ajak Warga Dunia Dukung Kemerdekaan Palestina

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:58

Serangan Israel di Masjid Gaza Bunuh 18 Orang

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:49

Program Makan Bergizi Gratis Tingkatkan Peran Ekonomi Rakyat

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:28

Pertemuan Prabowo-Megawati Tak Perlu Didorong-dorong

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:18

Selengkapnya