Berita

Tim penyelamat mengevakuasi korban di Rumah Sakit Anak Ohmatdyt yang rusak akibat serangan rudal Rusia, di Kyiv, Ukraina, pada Senin 8 Juli 2024/Net

Dunia

Rusia Bombardir Rumah Sakit Anak-anak Ukraina, Korban Bergelimpangan

SENIN, 08 JULI 2024 | 17:29 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Pasukan Rusia melancarkan serangan rudal besar-besaran ke wilayah Ukraina dan mengenai rumah sakit anak-anak di Kyiv pada Senin (8/7).

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy mengatakan serangan itu menargetkan kota Kyiv, Dnipro, Kryvyi Rih, Sloviansk, dan Kramatorsk.

"Lebih dari 40 rudal dari berbagai jenis. Bangunan tempat tinggal, infrastruktur dan rumah sakit anak-anak rusak," ungkapnya, seperti dimuat AFP.

Kepala kantor kepresidenan Ukraina, Andriy Yermak, menilai Rusia sengaja menargetkan rumah sakit Anak Ohmatdyt dan menargetkan korban sipil.

“Mereka sengaja menyerang anak-anak hari ini,” kata dia.

Menteri Dalam Negeri Ihor Klymenko dalam sebuah pernyataan, mengungkap hingga saat ini tujuh orang tewas dan 25 lainnya luka-luka dalam serangan di Kyiv.

Dikatakan Klymenko, secara keseluruhan 20 orang tewas dan lebih dari 50 orang dilaporkan terluka dalam serangan yang meluas di seluruh negeri.

Sementara itu, Kepala pemerintahan militer regional Kyiv, Serhiy Popko mengatakan serangan rudal menyebabkan kerusakan besar dan kebakaran di delapan distrik di Kyiv.

Populer

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Warganet Geram Bahlil Bandingkan Diri dengan Rasulullah: Maaf Nabi Tidak Minum Alkohol

Kamis, 26 September 2024 | 07:43

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

MUI Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf

Rabu, 02 Oktober 2024 | 04:11

Rhenald Kasali Komentari Gelar Doktor HC Raffi Ahmad: Kita Nggak Ketemu Tuh Kampusnya

Jumat, 04 Oktober 2024 | 07:00

Aksi Massa Desak Polisi Tetapkan Said Didu Tersangka

Kamis, 03 Oktober 2024 | 20:43

UPDATE

Survei INSTRAT: RK-Suswono Unggul Jelang Pencoblosan

Minggu, 06 Oktober 2024 | 14:02

Eksaminasi Kasus Mardani Maming, Pakar Hukum: SK Bupati Tidak Melanggar UU

Minggu, 06 Oktober 2024 | 14:02

Isran-Hadi Tingkatkan Derajat Wanita Kalimantan Timur

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:43

Maroko Bantah Terlibat dalam Putusan Pengadilan Uni Eropa Soal Perjanjian Pertanian dan Perikanan

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:25

FKDM Komitmen Netral di Pilkada Jakarta

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:21

Ariyo Ardi dan Anisha Dasuki Jadi Moderator Debat Perdana Pilkada Jakarta

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:18

Aliansi Rakyat Indonesia Ajak Warga Dunia Dukung Kemerdekaan Palestina

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:58

Serangan Israel di Masjid Gaza Bunuh 18 Orang

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:49

Program Makan Bergizi Gratis Tingkatkan Peran Ekonomi Rakyat

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:28

Pertemuan Prabowo-Megawati Tak Perlu Didorong-dorong

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:18

Selengkapnya