Berita

Kapolres Pagar Alam AKBP Erwin Aras/RMOLSumsel

Presisi

Polisi di Pagar Alam Diproses Hukum Gara-gara Main Judi Online

SELASA, 02 JULI 2024 | 14:09 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Seorang oknum anggota Polres Pagar Alam menjalani proses hukum karena ketahuan bermain judi online.

Kapolres  Pagar Alam AKBP Erwin Aras mengatakan, sesuai intruksi pimpinan bahwa pemberantas judi online harus menjadi atensi karena telah jadi momok di masyarakat.

"Ada satu anggota yang saya proses karena judi online," kata Erwin kepada Kantor Berita RMOLSumsel, Selasa (2/7).

Erwin mengatakan, Polres Pagar Alam berkomitmen memberantas segala bentuk perjudian, termasuk judi online. Ia berharap masyarakat memahami bahaya judi online sebab sudah memakan banyak korban.

"Perjudian baik konvensional maupun online itu adalah kejahatan," kata Erwin.

Di tempat yang sama, Pj Walikota Pagar Alam Lusapta Yudha Kurnia mengatakan, dalam waktu dekat bersama Polres Pagar Alam dan stakeholder lain akan membentuk satgas untuk mencegah berkembangnya judi online.

"Saya sampaikan jika ada pegawai pemkot yang jadi pemain atau terlibat judi online maka pastinya akan diproses hukum," kata Lusapta.

Populer

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Wacana Bey Machmudin Rombak Komisaris BUMD Didukung Dewan

Minggu, 30 Juni 2024 | 13:24

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

Apindo: Wajar Ada Restrukturisasi TikTok-Tokopedia Pascamerger

Kamis, 04 Juli 2024 | 03:59

Pemilu Iran di Jakarta

Jumat, 28 Juni 2024 | 14:24

Rapat Pimpinan MPR RI dengan Presiden Jokowi

Jumat, 28 Juni 2024 | 16:37

UPDATE

Hujan Seharian, 42 RT di Jakarta Banjir

Sabtu, 06 Juli 2024 | 21:52

Pelaku Penusukan Pemimpin Oposisi Korsel Dijatuhi Hukuman 15 Tahun Penjara

Sabtu, 06 Juli 2024 | 21:24

Erick Thohir Melempem Tangani Kerugian Krakatau Steel

Sabtu, 06 Juli 2024 | 20:52

Bedah Reunifikasi Korea, Ketua Umum JMSI Teguh Santosa Raih Gelar Doktor di Unpad

Sabtu, 06 Juli 2024 | 20:28

Kata Biden, Hanya Tuhan yang Bisa Buat Dirinya Mundur dari Pilpres AS

Sabtu, 06 Juli 2024 | 20:16

Diguyur Hujan Sepanjang Hari, Dinding di Ruas Tol JORR W2S Veteran Longsor

Sabtu, 06 Juli 2024 | 19:50

Daripada Kisruh, Ketua Komisi II DPR Sarankan KPU Tak Gunakan Sirekap di Pilkada 2024

Sabtu, 06 Juli 2024 | 19:20

Amanah Goes To Campus, Berbagi Cerita Improvisasi Diri

Sabtu, 06 Juli 2024 | 18:53

Luhut Tegaskan Pengenaan Bea Masuk 200 Persen Tidak Hanya untuk Produk China

Sabtu, 06 Juli 2024 | 18:24

Gelar Wayang Kulit dan Libatkan UMKM, Polri Raih Dua Rekor MURI

Sabtu, 06 Juli 2024 | 17:48

Selengkapnya