Berita

Anggota KPU Sumut, Idham Holik/RMOL

Politik

KPU Masukan Nama Irman Gusman ke Surat Suara PSU Pileg DPD Sumbar

JUMAT, 28 JUNI 2024 | 21:35 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Tindak lanjut putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tengah dikerjakan Komisi Pemilihan Umum (KPU), termasuk soal sengketa hasil pemilihan legislatif (Pileg) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) 2024 di daerah pemilihan (Dapil) Sumatera Barat.

Anggota KPU Idham Holik menjelaskan, pada hari Kamis kemarin, 27 Juni 2024, KPU Provinsi Sumatera Barat telah menyelesaikan desain surat suara yang turut memasukkan nama Irman Gusman.

"KPU Sumatera Barat telah menyelesaikan persetujuan (approval) dummy desain surat suara Pemilu Anggota DPD untuk PSU tindak lanjut Putusan MK," ujar Idham kepada wartawan, Jumat (28/6).

Idham bahkan memastikan, desain surat suara yang diproduksi KPU Provinsi Sumbar telah disetujui peserta Pileg DPD 2024 Dapil Sumbar.

"Ada 15 calon anggota DPD Dapil Sumatera Barat telah memberikan persetujuan atas desain surat suara yang akan dicetak oleh KPU," demikian Idham menambahkan.

Berikut ini daftar nama 15 Calon Anggota DPD Provinsi Sumatera Barat di PSU Pileg 2024:

1. H. Abdul Aziz, SP.MM

2. Cerint Iralloza Tasya, S.Ked

3. Desrio Putra

4. Dirri Uzhzhulam

5. Hj. Emma Yohanna

6. Ir. Hendra Irwan Rahim, M.M

7. Irman Gusman

8. H. Jelita Donal, Lc

9. Drs. Jhoni Afrizal, Dt Hitam

10. H. Leonardy Harmainy, Dt Bandaro Basa, S.IP.,M.H

11. Mevrizal, S.H.,M.H

12. H. Muslim M Yatim, Lc. M.M

13. Nurkhalis, S.H

14. Yonder WF Alvarent ?Yon

15. Hj. Yuri Hadiah.

Populer

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Bey Machmudin Ingatkan Warga Jangan Coba-coba Mengakali PPDB

Selasa, 25 Juni 2024 | 03:45

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

UPDATE

Fraksi Golkar Cecar Suharso soal Target Kemiskinan Nol Persen

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:45

Bank Mandiri Bawa Pulang 12 Penghargaan dari Hong Kong

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:44

KPK Sita Rp22 M di Kasus Gratifikasi Pemkab Langkat

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:34

74 Ribu Jemaah Haji Telah Kembali ke Tanah Air

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:27

JMSI Minta Kapolri Turun Tangan Usut Pembakaran Rumah Jurnalis di Tanah Karo

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:26

Ketentuan Hitungan Batas Usia Cakada Resmi Diundur KPU

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:24

Pemerintah Belum Siap Hadapi Serangan Siber

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:03

Inggard Dorong Pemerintah Bentuk UU Transportasi Lalu Lintas

Selasa, 02 Juli 2024 | 17:01

RUU Polri Dinilai Bisa Ancam Gerakan Kritis Mahasiswa

Selasa, 02 Juli 2024 | 16:40

Berhasil Bangun Tangsel Dua Periode, Airin Rachmi Diany Layak Pimpin Banten

Selasa, 02 Juli 2024 | 16:33

Selengkapnya