Berita

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PKS Habib Aboe Bakar Alhabsyi/Istimewa

Politik

Diam-diam Jokowi Sodorkan Kaesang ke Partai-partai

KAMIS, 27 JUNI 2024 | 13:57 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Anggapan kalau Presiden Joko Widodo kembali cawe-cawe pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 bukan sekadar isu.

Faktanya, Jokowi diam-diam telah menyodorkan putra bungsunya, Kaesang Pangarep, ke berbagai partai politik untuk diusung sebagai calon Wakil Gubernur (Cawagub) DKI Jakarta.

Hal ini diungkap Sekretaris Jenderal Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Habib Aboe Bakar Alhabsy, usai menghadiri kegiatan penutupan Sekolah Kepemimpinan Partai (SKP) di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta Pusat, Kamis (27/6).


"Sudah menyodorkan (Kaesang). Kita lihat aja (respons partai-partai)," kata Habib Aboe.

Sejauh ini, respons dari berbagai partai politik terhadap pencalonan Kaesang masih beragam. Parpol yang tergabung di Koalisi Indonesia Maju (KIM) tampaknya menyambut baik, sementara parpol lainnya masih belum memberikan keputusan.

PKS sendiri, lanjut Habib Aboe, sudah mantap mengusung pasangan bakal cagub-cawagub Jakarta, Anies Baswedan-Sohibul Iman.

"Ini adalah yang terbaik yang diputuskan oleh PKS dan kita serahkan kepada Anies. Anies nanti yang bergerak (merangkul parpol lainnya)," tandas Habib Aboe.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya