Berita

Ilustrasi/Net

Politik

Pilkada Jakarta 2024

Pasangan Aman Diprediksi Sulit Himpun Koalisi

KAMIS, 27 JUNI 2024 | 08:21 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Peluang Partai Keadilan Sejahtera (PKS) koalisi dengan partai politik lain pada Pilgub Jakarta diprediksi sulit, karena pasangan calon sudah dikavling.

Menurut Direktur Eksekutif Sentral Politika, Subiran Paridamos, keputusan PKS mendeklarasikan Anies Baswedan-Sohibul Iman kemungkinan kecil didukung Parpol lain.

"Potensi Anies diusung partai lain selain PKS bisa dipertimbangkan ulang oleh PDIP, Nasdem dan PKB," kata Subiran, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (27/6).

Salah satu faktornya, Anies tidak memiliki Parpol.

"Meski elektabilitas tinggi, tapi Anies tidak punya partai politik. Dan fakta elektoralnya, selama ini Anies tidak bisa dipisahkan dari PKS," katanya.

Selain itu, tambah dia, strategi PKS mengkavling pasangan calon tanpa berunding dengan Parpol calon anggota koalisi juga dipastikan berdampak.

"Risiko terburuknya ditinggal partai yang hendak berkoalisi. Sebab PKS sudah mencaplok atau mengkavling Anies lebih awal, bahkan posisi Cawagub juga sudah dipatok kader PKS, Sohibul Iman," tutup Biran.

Populer

BANI Menangkan Anak-Anak Soeharto, OC Kaligis: Kami Gugat dan Lawan

Selasa, 03 Desember 2024 | 15:57

Lebih Mulia Dagang Es Teh daripada Dagang Agama

Rabu, 04 Desember 2024 | 06:59

Haris Moti Yakin Pilkada Jakarta Lanjut Dua Putaran

Kamis, 05 Desember 2024 | 16:33

Jokowi Tekor Ratusan Miliar di Pilkada Jakarta

Senin, 02 Desember 2024 | 01:26

Informasi Dirut BNI Terlibat Pembiayaan Usaha Michael Timothy-KoinWorks Menyesatkan

Jumat, 06 Desember 2024 | 15:44

Try Sutrisno Minta LaNyalla Tetap Perjuangkan UUD 1945 Naskah Asli

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:00

Wall Street Pecah Rekor, Saham Meta Terbang 2,4 Persen

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:57

UPDATE

Dua Pejabat Ditangkap Kejari, PD Pasar Surya Hormati Proses Hukum

Rabu, 11 Desember 2024 | 05:48

Natalius Pigai: Kementerian HAM Legasi Monumental Presiden Prabowo

Rabu, 11 Desember 2024 | 05:17

Revisi UU DKJ Bikin Rancu, Jakarta Perlu Keppres IKN

Rabu, 11 Desember 2024 | 04:59

Wonogiri Punya Bank Sendiri, UMKM Makin Bahagia

Rabu, 11 Desember 2024 | 04:52

Lindungi Produk Dalam Negeri, Kemendag Harus Perketat Awasi Barang Impor

Rabu, 11 Desember 2024 | 03:33

Kolaborasi Telkom dan Alibaba Cloud Perkuat Ekosistem Digital

Rabu, 11 Desember 2024 | 03:17

Rapat Pembangunan Infrastruktur

Rabu, 11 Desember 2024 | 03:00

PKS Yakin Prabowo Serius Kawal Program Antikorupsi

Rabu, 11 Desember 2024 | 02:42

Sukseskan MBG, Ekosistem Rantai Pasok Bahan Pangan Harus Dibenahi

Rabu, 11 Desember 2024 | 02:24

Menko AHY: Pembangunan Infrastruktur Harus Bermanfaat Bagi Rakyat

Rabu, 11 Desember 2024 | 02:12

Selengkapnya