Berita

Virgoun Tambunan/Net

Presisi

Virgoun Dicokok Polisi Usai Nyabu Bersama Wanita

JUMAT, 21 JUNI 2024 | 12:43 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Polres Metro Jakarta Barat menangkap musisi Virgoun Tambunan usai menghisap sabu bersama seorang wanita di dalam kosannya, di kawasan Ampera, Jakarta Selatan, pada Kamis dini hari (20/6).

"Jadi pada saat ditangkap, dia setelah memakai narkotika jenis sabu tersebut," kata Kasat Narkoba Polres Jakarta Barat, AKBP Indrawienny Panjiyoga di Mapolres Jakarta Barat, Jumat (21/6).

Dalam penangkapan bersama seorang perempuan berinisial PA, polisi turut menyita satu klip sabu dan alat hisapnya.


Saat penangkapan, Virgoun tidak melawan dan bersikap kooperatif.

"Tidak ada perlawanan dan yang bersangkutan cukup kooperatif, sekarang kami lagi mengejar dari mana dan siapa yang memberikan barang sabu kepada dua orang tersebut," kata Panjiyoga.

Di sisi lain, yang menjadi sorotan adalah sosok wanita berinisial PA, padahal Virgoun kini berstatus duda usai bercerai dengan Inara Rusli.

Namun terkait hubungan Virgoun dan PA, Panji enggan membeberkannya secara gamblang.

"Sampai saat ini kami masih lakukan pendalaman (hubungan Virgoun dan PA), nanti selengkapnya kalau sudah tuntas penyidikan akan disampaikan," kata Panji.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya