Timnas Indonesia harus bekerja keras untuk meraih tiket putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 saat menjamu Filipina di SUGBK, Selasa malam (11/6)/PSSI
Timnas Indonesia harus bekerja keras untuk meraih tiket putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 saat menjamu Filipina di SUGBK, Selasa malam (11/6)/PSSI
“Seperti yang kita tahu, tidak ada tempat lagi untuk kita mundur, tidak boleh juga kita mundur dari sini,” ujar pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dalam jumpa pers jelang laga, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (10/6).
Dia juga mengingatkan skuad Garuda untuk tidak memandang remeh lawannya. Karena Filipina pasti akan tetap berusaha meraih kemenangan meski sudah memastikan gagal lolos ke putaran ketiga.
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
UPDATE
Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02
Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00
Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42
Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28
Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26