Berita

Ketua Komisi I DPR, Meutya Viada Hafid/Net

Politik

Komisi I DPR Dukung Pengiriman Pasukan Perdamaian ke Gaza

SELASA, 04 JUNI 2024 | 12:57 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Pengiriman pasukan penjaga perdamaian Indonesia ke Gaza, termasuk pengiriman tenaga medis, jika mendapatkan mandat dari PBB, disambut baik Ketua Komisi I DPR, Meutya Viada Hafid.

Lewat keterangan tertulis kepada media, di Jakarta, Selasa (4/6), Meutia mengaku telah mendengar Kementerian Pertahanan RI tengah menyiapkan tenaga medis dan rencana pendirian rumah sakit lapangan di Gaza.

"Itu bisa jadi solusi jangka pendek bagi gencatan senjata di Gaza, maupun solusi jangka panjang bagi terwujudnya two state solution atau Palestina yang merdeka sepenuhnya," jelasnya.

Politisi Golkar itu juga mengatakan, rencana pengiriman pasukan penjaga perdamaian menjadi salah satu topik yang diangkat dalam rapat kerja Komisi 1 dengan Menteri Pertahanan dan Panglima TNI, 6 Juni nanti.

"Kami akan mendengarkan paparan panglima soal kesiapan prajurit dan tahapan yang perlu dilakukan," tambahnya, sembari meminta semua pihak mendukung rencana itu.

"Indonesia cukup pengalaman terkait pasukan penjaga perdamaian, bahkan sejak 1957. Kami yakin Indonesia siap, tinggal menunggu mandat dari PBB," tutupnya.

Sebelumnya, Menhan yang juga presiden terpilih, Prabowo Subianto, menyatakan siap mengirim pasukan penjaga perdamaian di Gaza.

Hal itu diungkapkan saat berbicara pada forum International Institute for Strategic Studies (IISS) Shangri-La Dialogue 2024, di Singapura, Sabtu (1/6).

Populer

Demo di KPK, GMNI: Tangkap dan Adili Keluarga Mulyono

Jumat, 20 September 2024 | 16:22

Mantan Menpora Hayono Isman Teriak Tanah Keluarganya Diserobot

Jumat, 20 September 2024 | 07:04

KPK Ngawur Sebut Tiket Jet Pribadi Kaesang Rp90 Juta

Rabu, 18 September 2024 | 14:21

Kaesang Kucing-kucingan Pulang ke Indonesia Naik Singapore Airlines

Rabu, 18 September 2024 | 16:24

Fufufafa Diduga Hina Nabi Muhammad, Pegiat Medsos: Orang Ini Pikirannya Kosong

Rabu, 18 September 2024 | 14:02

Kaesang Bukan Nebeng Private Jet Gang Ye, Tapi Pinjam

Rabu, 18 September 2024 | 03:13

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

UPDATE

Pramono Anung: Jakarta Butuh Pemimpin Pekerja Keras, Bukan Tukang Tebar Pesona

Minggu, 29 September 2024 | 02:07

Jupiter Aerobatic Team Bikin Heboh Pengunjung Semarak Dirgantara 2024

Minggu, 29 September 2024 | 01:53

Pertemuan Prabowo-Megawati Bisa Menguatkan Demokrasi

Minggu, 29 September 2024 | 01:19

Kapolri Lantik Sejumlah Kapolda Sekaligus Kukuhkan 2 Jabatan

Minggu, 29 September 2024 | 00:57

Gen X, Milenial, hingga Gen Z Bikin Komunitas BRO RK Menangkan Ridwan Kamil

Minggu, 29 September 2024 | 00:39

Kecam Pembubaran Paksa Diskusi, Setara Institute: Ruang Sipil Terancam!

Minggu, 29 September 2024 | 00:17

Megawati Nonton “Si Manis Jembatan Merah" Ditemani Hasto dan Prananda

Sabtu, 28 September 2024 | 23:55

Andrew Andika Ditangkap Bersama 5 Temannya

Sabtu, 28 September 2024 | 23:35

Aksi Memukau TNI AU di Semarak Dirgantara 2024

Sabtu, 28 September 2024 | 23:19

Gara-gara Topan, Peternak di Thailand Terpaksa Bunuh 125 Buaya

Sabtu, 28 September 2024 | 23:15

Selengkapnya