Berita

(kiri-kanan) Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, dan Wakil Menteri ATR/BPN, Raja Juli Antoni/Repro

Politik

Menteri PUPR jadi Plt Kepala Otorita IKN

SENIN, 03 JUNI 2024 | 11:22 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Kursi kepala dan wakil kepala Otorita IKN langsung diisi pelaksana tugas (Plt) setelah ditinggalkan Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe.

Melalui Keputusan Presiden (Keppres), Presiden Joko Widodo menunjuk Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono sebagai Plt Kepala Otorita IKN. Sementara Wakil Kepala Otorita IKN diisi oleh Wakil Menteri ATR/BPN, Raja Juli Antoni.

"Pak presiden mengangkat Menteri PUPR, Pak Basuki sebagai Plt Kepala Otorita IKN dan mengangkat Wakil Menteri ATR sebagai Wakil Otorita IKN," kata Menteri Sekretaris Negara, Pratikno di Kompleks Istana, Jakarta Pusat, Senin (3/6).

Disampaikan Pratikno, Presiden Jokowi berharap pembangunan IKN tetap berjalan sesuai rencana meskipun ada pergantian di posisi Kepala Otorita IKN.

"Pak Presiden berharap percepatan pembangunan IKN sebaik-baiknya dengan visi semula, yakni nusa rimba raya dan memberi manfaat positif untuk masyarakat sekitar juga," lanjutnya.

Populer

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Bey Machmudin Ingatkan Warga Jangan Coba-coba Mengakali PPDB

Selasa, 25 Juni 2024 | 03:45

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

UPDATE

Anggota Dewan Doyan Judol, Parpol Harus Tanggungjawab

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:57

Penolakan SMI soal Tax Ratio 23 Persen adalah Sikap Jokowi

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:29

Promosi Situs Judi Online, Dua Selebgram Ditangkap

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:00

Aliansi Buruh Jateng Dukung Mbak Ita Maju Pilwalkot Semarang

Selasa, 02 Juli 2024 | 06:47

Masuk Musim Kemarau, BMKG Ingatkan Masyarakat Waspada Potensi Karhutla

Selasa, 02 Juli 2024 | 06:27

Herman Deru Ajak Pendukung Berpolitik secara Santun dan Terhormat

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:56

Butuh Hampir Setahun bagi Pj Bupati Batang untuk Bisa Melantik 6 Kepala Dinas

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:39

Bekas Relawan Jokowi Punya 3 Nama Cawagub yang Tepat bagi Mirzani Djausal

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:19

Tepis 3 Penalti Slovenia, Diogo Costa jadi Pahlawan Portugal

Selasa, 02 Juli 2024 | 04:58

Mayoritas Bacalon yang Daftar di Gerindra Salatiga Tidak Jujur

Selasa, 02 Juli 2024 | 04:20

Selengkapnya