Berita

Misan Samsuri/Ist

Politik

Asosiasi Dewan se-Indonesia Komitmen Jaga Kondusifitas Selama Pilkada

KAMIS, 30 MEI 2024 | 20:46 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Asosiasi DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ADPSI) berkomitmen menjaga situasi tetap kondusif jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pemilu) serentak pada 27 November mendatang.

Hal ini disampaikan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Misan Samsuri saat menghadiri  Rapat  Rakornas ADPSI di ruang Sumba, Hotel Borobudur, Jakarta Pusat.

"ADPSI berkomitmen untuk membangun kebersamaan dan saling mendukung diantara DPRD Provinsi seluruh Indonesia untuk menjaga situasi politik tetap kondusif,” ujar Misan seperti dikutip redaksi, Kamis (30/5).

Ia juga mengajak seluruh anggota ADPSI yang merupakan wakil rakyat, dapat meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada warganya serta mengoptimalkan pembangunan daerah.

“Melalui Raker ini saya mengajak seluruh anggota ADPSI untuk meningkatkan kinerja sebagai wakil rakyat dan kita dapat memberikan yang terbaik dan membangun bangsa,” ucap Misan.

Rakernas ini berlangsung selama tiga hari mulai 29 hingga 31 Mei 2024. Adapun beberapa pembahasan diantaranya pembahasan peran ADPSI dalam penyelenggaraan pemilihan kepala daerah serentak Tahun 2024, dilanjut membahas Pasal 15 A ayat (1) tentang Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2022 tentang Penjualan Barang Milik Negara atau Daerah berupa Kendaraan Dinas.



Populer

Demo di KPK, GMNI: Tangkap dan Adili Keluarga Mulyono

Jumat, 20 September 2024 | 16:22

Mantan Menpora Hayono Isman Teriak Tanah Keluarganya Diserobot

Jumat, 20 September 2024 | 07:04

KPK Ngawur Sebut Tiket Jet Pribadi Kaesang Rp90 Juta

Rabu, 18 September 2024 | 14:21

Kaesang Kucing-kucingan Pulang ke Indonesia Naik Singapore Airlines

Rabu, 18 September 2024 | 16:24

Fufufafa Diduga Hina Nabi Muhammad, Pegiat Medsos: Orang Ini Pikirannya Kosong

Rabu, 18 September 2024 | 14:02

Kaesang Bukan Nebeng Private Jet Gang Ye, Tapi Pinjam

Rabu, 18 September 2024 | 03:13

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

UPDATE

Mentan Sudah Buat Blue Print Ketahanan Pangan era Prabowo

Sabtu, 28 September 2024 | 16:04

Tim Ekonomi Prabowo Harus Punya Orientasi Kemajuan

Sabtu, 28 September 2024 | 15:44

Rusuh, Diskusi Kebangsaan Din Syamsudin Dkk Diobrak-Abrik Preman

Sabtu, 28 September 2024 | 15:29

Ribuan Calon Buyer dari 107 Negara Bakal Hadiri Trade Expo Indonesia 2024

Sabtu, 28 September 2024 | 14:57

Pengurus IKA Unpad Jakarta Dilantik, Ini Susunannya

Sabtu, 28 September 2024 | 14:39

Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Hilirisasi Industri dan Smelter

Sabtu, 28 September 2024 | 14:23

Trailer Ballerina Dirilis, Siap Ulang Sukses John Wick

Sabtu, 28 September 2024 | 14:00

Arinal Tidak Pakai Atribut PDIP di Rakerdasus DPD Lampung

Sabtu, 28 September 2024 | 13:51

OJK Terapkan Konsep Fair Trade untuk Industri Perbankan yang Adil dan Berkelanjutan

Sabtu, 28 September 2024 | 13:28

PSMTI Janji Kawal Visi Ketahanan Pangan Prabowo-Gibran

Sabtu, 28 September 2024 | 13:23

Selengkapnya