Berita

Kebakarandi sebuah kamp pengungsi Palestina di Rafah Gaza selatan akibat serangan Israel pada Minggu, 26 Mei 2024/Net

Dunia

Dua Komandan Hamas Terbunuh oleh Serangan Israel di Rafah

SENIN, 27 MEI 2024 | 12:56 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Serangan udara yang dilancarkan Israel ke kota Rafah, Gaza telah menewaskan 35 orang, dua di antaranya merupakan komandan militer Hamas.

Laporan Fox News pada Senin (27/5) mengutip sumber Pasukan Pertahanan Israel (IDF), mengungkap bahwa dua komandan yang dimaksud adalah Komandan Hamas di Yudea dan Samaria, Yassin Rabia dan seorang pejabat senior di sayap Hamas di Yudea dan Samaria, Khaled Nagar.

IDF mengatakan bahwa kedua pria tersebut telah melakukan banyak serangan teroris pada awal tahun 2000-an yang menewaskan warga sipil dan tentara Israel.


Meskipun jumlah pasti korban tewas masih belum jelas saat ini, IDF mengonfirmasi bahwa mereka menyerang markas Hamas di Rafah.

Sementara itu, pejabat kesehatan dan layanan darurat sipil Palestina mengatakan serangan udara tersebut menewaskan sedikitnya 35 warga Palestina dan melukai puluhan lainnya.

Rekaman dari tempat kejadian menunjukkan kerusakan parah.

Serangan udara itu dilaporkan beberapa jam setelah Hamas menembakkan rentetan roket dari Gaza ke ibu kota Tel Aviv.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya