Berita

Madura United saat menghadapi Persib Bandung/RMOLJatim

Sepak Bola

Madura United Optimistis Balas Persib di Leg Kedua

SENIN, 27 MEI 2024 | 09:46 WIB | LAPORAN: ACHMAD RIZAL

Usai dibantai Persib Bandung 3-0 pada laga leg 1 final Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung, Minggu (26/5), Madura United tetap optimistis mampu membalas kekalahan.

Pada leg kedua final Liga 1, Laskar Sapeh Kerrab itu mengaku dihadapkan pada tugas berat. Pasalnya, jika ingin juara, Madura United harus menang 4-0 atau lebih.

Bentrok Madura United vs Persib pada leg kedua final akan menentukan gelar juara, digelar pada Jumat (31/5), berlangsung di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, pukul 19.00 WIB.

Pelatih Madura United, Rakhmat Basuki, mengaku optimistis pasukannya mampu memberikan perlawanan di leg kedua, meski timnya tertinggal agregat 0-3.

"Optimisme harus ada, meski berat mengejar ketertinggalan dari tim sekelas Persib, bukan perkara mudah," katanya, seperti dikutip dari Kantor Berita RMOLJatim, Senin (27/5).

Untuk itu Madura United harus benar-benar serius, karena tidak ada lagi gol tandang. "Jadi, saya harap apa yang kami persiapkan nanti bisa berguna dan memberikan hasil yang baik di leg kedua," paparnya.

Populer

Politikus Demokrat Usul Legalisasi Judol Buat Tambah Uang Negara

Senin, 17 Juni 2024 | 18:58

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Ingatkan Gen Z Tak Jadikan Lansia Tulang Punggung Keluarga

Kamis, 20 Juni 2024 | 06:00

Bey Perintahkan Pemkot Bandung Pulihkan Sungai Citarum

Kamis, 20 Juni 2024 | 03:00

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

UPDATE

Kalkulasi Politik PKS Dipertanyakan Usai Usung Anies-Sohibul Iman

Rabu, 26 Juni 2024 | 12:04

Kim Jong Un Butuh AS untuk Pertahankan Kekuasaan

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:44

Daging Kurban Asal Indonesia Dibagikan ke Pengungsi Palestina

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:37

Situs Web Setkab dan KPK Down!

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:34

Sandi Uno Telusuri Bakar Sound System di Pasar Kemis

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:28

11 Parpol Tolak Penghitungan Ulang Surat Suara di Lahat

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:25

Demo di KPK, PP Himmah Minta Mensos Risma Cs Diperiksa

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:15

Pilkada Jakarta, Makin Jelas atau Tambah Ruwet

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:12

NTT Diguncang Gempa M 3,8

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:08

Jokowi Diduga Hidupkan Kembali Kartu Politik Anies

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:05

Selengkapnya