Berita

Kepala Bagian Mutu Layanan Kepesertaan BPJS Kesehatan Jakarta Timur, Erison/Ist

Kesehatan

Punya Program Rehab, Bayar Tunggakan BPJS jadi Lebih Ringan

JUMAT, 24 MEI 2024 | 21:07 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

BPJS Kesehatan berkomitmen terus meningkatkan mutu pelayanan melalui sejumlah program.

Di antaranya program PESIAR (petakan, sisir, advokasi dan registrasi), PANDAWA (pelayanan administrasi melalui WhatsApp), rencana pembayaran bertahap (REHAB) dan kanal layanan aplikasi mobile jaminan Kesehatan nasional (JKN).

Menurut Kepala Bagian Mutu Layanan Kepesertaan BPJS Kesehatan Jakarta Timur, Erison, terobosan ini untuk memudahkan peserta dalam mengakses pelayanan administrasi kepesertaan ataupun pelayanan kesehatan di fasilitas Kesehatan (Faskes).

"Saat ini ada tranformasi mutu layanan yang sedang dilaksanakan BPJS Kesehatan dan kanal-kanal layanan yang dapat diakses peserta JKN," kata Erison lewat  keterangan tertulisnya, Jumat (24/5).

Salah satu fokus utama pihaknya pada tahun ini adalah pencapaian cakupan peserta dan peningkatan keaktifan kepesertaan melalui program PESIAR.

Selain itu, lanjut Erison, pihaknya juga memiliki program REHAB. Sebuah program yang memberikan keringanan dan kemudahan bagi peserta yang memiliki tunggakan iuran untuk dapat melakukan pembayaran iuran secara bertahap.

Peserta dapat mendaftar program ini melalui kanal pelayanan Mobile JKN, Care Center 165 ataupun datang ke kantor cabang terdekat.
Dengan program REHAB, pembayaran tunggakan iuran menjadi lebih ringan.

"Secara berkala, kami selalu berkoordinasi dengan faskes untuk memastikan implementasi sistem antrean online beroperasi dengan apik," tukasnya.

Populer

Politikus Demokrat Usul Legalisasi Judol Buat Tambah Uang Negara

Senin, 17 Juni 2024 | 18:58

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Ingatkan Gen Z Tak Jadikan Lansia Tulang Punggung Keluarga

Kamis, 20 Juni 2024 | 06:00

Bey Perintahkan Pemkot Bandung Pulihkan Sungai Citarum

Kamis, 20 Juni 2024 | 03:00

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

UPDATE

Kalkulasi Politik PKS Dipertanyakan Usai Usung Anies-Sohibul Iman

Rabu, 26 Juni 2024 | 12:04

Kim Jong Un Butuh AS untuk Pertahankan Kekuasaan

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:44

Daging Kurban Asal Indonesia Dibagikan ke Pengungsi Palestina

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:37

Situs Web Setkab dan KPK Down!

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:34

Sandi Uno Telusuri Bakar Sound System di Pasar Kemis

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:28

11 Parpol Tolak Penghitungan Ulang Surat Suara di Lahat

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:25

Demo di KPK, PP Himmah Minta Mensos Risma Cs Diperiksa

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:15

Pilkada Jakarta, Makin Jelas atau Tambah Ruwet

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:12

NTT Diguncang Gempa M 3,8

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:08

Jokowi Diduga Hidupkan Kembali Kartu Politik Anies

Rabu, 26 Juni 2024 | 11:05

Selengkapnya