Berita

Lokasi jatuhnya pesawat Cessna di BSD, Serpong, Tangsel/Ist

Nusantara

Insiden Cessna di BSD, Walikota Tangsel Ikut Prihatin

MINGGU, 19 MEI 2024 | 20:17 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Walikota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie, menyatakan prihatin atas insiden jatuhnya pesawat latih milik Indonesia Flying Club, di Lapangan Sunburst, BSD, Tangerang Selatan, Minggu (19/5).

Dia mengaku sedang mengikuti sebuah acara, saat mendapat laporan ada pesawat jatuh. Sebab itu dia memutuskan mempercepat kegiatan agar bisa meninjau langsung di lokasi kejadian.

"Kami atas nama Pemerintah Kota dan masyarakat Tangerang Selatan menyatakan prihatin dan ikut berduka atas kejadian ini, mudah-mudahan ada hikmahnya buat Tangerang Selatan," kata Benyamin.


Pemkot Tangsel pun mengirimkan satu unit mobil pemadam kebakaran beserta 20 personel ke lokasi, untuk membantu proses evakuasi korban yang terjebak di dalam pesawat.

"Alhamdulillah, berkat kesigapan dan kerja sama aparat gabungan, korban yang terjebak dapat segera dievakuasi," jelasnya.

Seperti diberitakan, tiga orang meninggal dunia akibat insiden itu. Dua korban berada dalam bangkai pesawat dan satu berada di luar.

Ketiga jenazah korban kini telah dievakuasi ke RS Polri, untuk identifikasi lebih lanjut.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya