Berita

Anggota DPR RI dari Fraksi PKS, H Hidayatullah/Net

Politik

Nama Anggota DPR RI Hidayatullah Digadang Calon Walikota Medan, PKS: Aspirasi Masyarakat

KAMIS, 16 MEI 2024 | 22:15 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Nama anggota DPR RI, Hidayatullah menjadi salah satu nama yang digadang akan maju pada Pilkada Medan 2024. Nama politisi PKS asal dapil Sumut I tersebut saat ini muncul pada spanduk yang terpasang di beberapa titik strategis di Kota Medan. Salah satunya di Jalan Brigjend Katamso tepatnya di kawasan TPU Mandailing.

Ketua DPW PKS Sumatera Utara, H Usman Jakfar yang dikonfirmasi mengenai hal ini mengatakan pemasangan spanduk tersebut bukan berasal dari instruksi pengurus. Ia menduga hal itu menjadi bagian dari aspirasi yang muncul dari masyarakat.

“Itu sepertinya dari masyarakat,” katanya, Kamis (16/5).


Usman Jakfar menjelaskan, saat ini DPW PKS Sumatera Utara maupun jajaran DPD PKS kabupaten/kota masih melakukan penjaringan terkait bakal calon yang akan diusung pada pilkada serentak 2024.

“Itu masih berproses,” ujarnya.

Beberapa waktu yang lalu, H Usman Jakfar menyebut beberapa kader PKS di Sumatera Utara memang potensial untuk diusung pada pilkada serentak 2024. Meski begitu, PKS masih tetap menjalin komunikasi dengan partai politik lain untuk mencari pasangan yang dinilai tepat untuk diusung.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya