Berita

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro dan Forkopimda Jakarta Pusat saat konferensi pers pengungkapan kasus narkoba, Kamis (16/5)/Ist

Presisi

Polisi Gagalkan Peredaran Sabu 48,9 Kilogram

KAMIS, 16 MEI 2024 | 13:14 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Polres Metro Jakarta Pusat menggagalkan peredaran narkoba jaringan Aceh, Medan, Palembang dan Jakarta serta menyita sebanyak 49,8 kilogram narkoba dalam lima bulan terakhir sejak Januari hingga Mei 2024.
 
Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro mengatakan, sebanyak 1,003 kilogram narkoba disita pada Januari, kemudian sebanyak 21,906 kilogram pada Maret dan sekitar 26,924 kilogram pada Mei 2024.

Polisi turut mengamankan satu unit kendaraan roda empat dan satu pucuk senjata air soft gun.


"Sebanyak 12 orang tersangka diamankan," kata Susatyo di Polres Metro Jakarta Pusat, Kamis (16/5).

Sabu seberat 49,8 kilogram yang disita harganya ditaksir mencapai Rp59,3 miliar.  

Dua belas tersangka itu dijerat Pasal 114 (2) Sub Pasal 112 (2) Jo 132 (1) UU Narkotika, dengan ancaman pidana minimal penjara 5 tahun dan maksimal hukuman mati.

Selanjutnya seluruh barang bukti tersebut dimusnahkan menggunakan incinerator.



Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya