Berita

Pemimpin Redaksi Historia sekaligus politisi PDIP Bonnie Triyana/Net

Politik

Bonnie Triyana Kritik Pidato Prabowo Soal Bung Karno

SABTU, 11 MEI 2024 | 01:46 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

Presiden terpilih Prabowo Subianto menyatakan bahwa Sang Proklamator Kemerdekaan Indonesia milik seluruh rakyat

“Walaupun ada yang ngaku-ngaku kan selalu bahwa seolah Bung Karno milik satu partai, tidak. Bung Karno milik seluruh rakyat Indonesia," tegas Prabowo dalam Rakornas PAN di Jakarta, Kamis (9/5) lalu.

Menanggapi itu, Pemimpin Redaksi Historia sekaligus politisi PDIP Bonnie Triyana membenarkan pernyataan Prabowo bahwa Bung Karno ialah milih seluruh rakyat Indonesia.

Kendati demikian, Caleg PDIP Dapil Banten I ini menegaskan bahwa partainya yang paling konsisten memperjuangkan gagasan Bung Karno.   

Benar, Bung Karno milik rakyat Indonesia. Bahwa ada parpol yg sejak berdiri konsisten rawat dan amalkan ajaran Bung Karno, ya itu emang PDI Perjuangan,” kata Bonnie dalam akun media X pribadinya, Jumat (10/5).

Bahkan konsisten melawan desukarnoisasi yg diberlakukan sejak era Orba. So, Meneer Prabowo jgn abaikan kenyataan itu,” pungkasnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Sehari Usai Pencoblosan, Pj Gubernur DKI Lantik Walikota Jakpus

Kamis, 28 November 2024 | 22:00

Timses Zahir-Aslam Kena OTT Dugaan ‘Money Politik’ di Pilkada Batubara

Kamis, 28 November 2024 | 21:51

Polri Perkuat Kerja Sama Bareng Dukcapil Kemendagri

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

KPK Tahan 3 Ketua Pokja Paket Pekerjaan Perkeretaapian DJKA

Kamis, 28 November 2024 | 21:49

Firli Bahuri Tak Hadiri Pemeriksaan Polisi karena Ada Pengajian

Kamis, 28 November 2024 | 21:25

Ini Kebijakan Baru Mendikdasmen Untuk Mudahkan Guru

Kamis, 28 November 2024 | 21:22

Rupiah Terangkat Pilkada, Dolar AS Masih di Rp15.800

Kamis, 28 November 2024 | 21:13

Prabowo Menangis di Depan Ribuan Guru Indonesia

Kamis, 28 November 2024 | 21:11

Pengamat: RK-Suswono Kalah karena Meremehkan Pramono-Doel

Kamis, 28 November 2024 | 21:04

Perbaiki Tata Ekosistem Logistik Nasional, Mendag Budi Sosialisasi Aturan Baru

Kamis, 28 November 2024 | 21:02

Selengkapnya