Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Kepercayaan Konsumen Amerika Serikat Sentuh Level Terendah

SABTU, 04 MEI 2024 | 07:20 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Amerika Serikat (AS) saat ini kurang optimistis terhadap pasar tenaga kerja. Masyarakat di Negeri Paman Sam itu lebih khawatir kepada kondisi keuangan di masa depan.

"Indeks kepercayaan konsumen turun menjadi 97,0 pada April, jauh di bawah angka 104,0 yang diantisipasi para analis," isi survei dari The Conference Board, organisasi kelompok penelitian di AS, dikutip dari The Business Times, Sabtu (4/5).

Kondisi itu membawa metrik kepercayaan yang diawasi ketat ke level terendah sejak Juli 2022.

Laporan tersebut juga mengungkapkan bahwa hal itu menandai memburuknya kepercayaan konsumen selama tiga bulan berturut-turut di tengah upaya Presiden Joe Biden memperbaiki persepsi mengenai perekonomian di bawah kepemimpinannya.

"Konsumen menjadi kurang positif terhadap situasi pasar tenaga kerja saat ini, dan lebih khawatir terhadap kondisi bisnis di masa depan, ketersediaan lapangan kerja, dan pendapatan," kata Kepala Ekonom The Conference Board Dana Peterson.

"Kekhawatiran terbesar adalah peningkatan harga, terutama makanan dan gas. Sementara itu, politik dan konflik global berada di posisi kedua," lanjutnya.

Populer

Seluruh Fraksi di DPR Kompak Serang Kejagung soal Tom Lembong

Rabu, 13 November 2024 | 18:01

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

Berkinerja Buruk, Kadis Parekraf Layak Diganti

Rabu, 13 November 2024 | 00:20

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Dedi Prasetyo Dapat Bintang Tiga jadi Irwasum, Ahmad Dofiri Wakapolri

Selasa, 12 November 2024 | 22:50

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

UPDATE

Pria Gagal Nyaleg Sampai Nekat Bunuh Diri Depan MA Brasil

Jumat, 15 November 2024 | 14:03

Ijazah Pesantren Harus Diakui Negara Tanpa Syarat

Jumat, 15 November 2024 | 13:55

Rumah Tokoh Asal Riau Dilelang Bank Gara-gara Debiturnya Ngemplang Kedit

Jumat, 15 November 2024 | 13:54

Indonesia Dorong Pengoptimalan Pemanfaatan IK-CEPA untuk Tingkatkan Kinerja Perdagangan

Jumat, 15 November 2024 | 13:45

Pemprov DKI Pastikan Program Bansos Tak Berkaitan dengan Dukungan Pilkada

Jumat, 15 November 2024 | 13:36

Dipimpin Puan, Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK Tertutup

Jumat, 15 November 2024 | 13:36

Dialog Kebangsaan Hari Pahlawan: Jejak Sejarah Lagu Indonesia Raya dan Inspirasi Membangun Nasionalisme

Jumat, 15 November 2024 | 13:31

Regulasi IPS Biang Kerok Kemurkaan Peternak Sapi Perah

Jumat, 15 November 2024 | 13:19

Permintaan Baterai Naik, Komatsu Jepang Tingkatkan Investasi di AS

Jumat, 15 November 2024 | 13:01

Citra Kejaksaan Bisa Terpuruk Jika Tidak Koreksi Diri

Jumat, 15 November 2024 | 12:59

Selengkapnya