Berita

Riswan Mura mengambil formulir penjaringan di PAN Lampung, Rabu (24/4)/RMOLLampung

Nusantara

Ngaku Mimpi Bertemu Zulhas, Tukang Kayu Ini Nekat Ikut Penjaringan PAN Lampung

RABU, 24 APRIL 2024 | 19:27 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Sehari setelah mendaftar penjaringan di PDIP Lampung, tukang kayu bernama Riswan Mura juga mengambil formulir penjaringan sebagai Bakal Calon Gubernur (Bacagub) Lampung di PAN Lampung, Rabu (24/4).

Riswan tiba di PAN Lampung tak lama setelah Hanan A Rozak. Dia datang mengenakan pakaian putih, celana hitam, plus cincin biru terang.

Di depan Ketua Tim Penjaringan PAN Lampung, Joko Santoso, Riswan Mura mengaku dirinya pernah bermimpi bertemu Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan. Hal itulah yang membuatnya percaya diri mengikuti penjaringan PAN Lampung.

"Setelah saya salat Istikharah, saya mendapatkan petunjuk mimpi bertemu dengan Bang Zulkifli Hasan dan mendapatkan cincin biru ini. Mungkin ini adalah pertanda," kata dia, dikutip Kantor Berita RMOLLampung, Rabu (24/4).

Menurutnya, Zulkifli Hasan adalah tokoh Lampung yang sangat berprestasi di kancah nasional. Terbukti, Zulhas bisa menjadi Ketua MPR hingga kini dipercaya menjabat Menteri Perdagangan.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya