Berita

Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki/Net

Politik

Prediksi Besok Lebaran, Wamenag: Sesuai Kriteria MABIMS

SELASA, 09 APRIL 2024 | 16:34 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Kementerian Agama (Kemenag) memprediksi 1 Syawal atau Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriyah jatuh pada Rabu besok (10/4).

Hal itu disampaikan Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki, saat jumpa pers di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, pada Selasa sore (9/4).

“Berdasarkan kondisi ijtimak yang jatuh pada hari ini, kondisi ketinggian hilal berkisar antara 4 derajat 52,7 menit sampai dengan 7 derajat 37,8 menit dan elongasi ini berkisar pada 8 derajat 23, 68 menit sampai 10 derajat 12,94 menit,” kata Saiful.

Dengan temuan itu, Saiful menyebut sudah memenuhi syarat dan kriteria MABIMS (Menteri Agama Brunei, Indonesia, Malaysia, Singapura), khsusunya tentang penetapan awal Ramadan dan Syawal.

“Menurut kriteria MABIMS, ini diprediksi ini telah memenuhi visibilitas hilal atau imkanur rukyat,” kata Saiful.

Kendati demikian, Saiful meminta semua pihak tetap menunggu keputusan resmi hasil Sidang Isbat penetapan 1 Syawal 1445 Hijriyah.

“Jadi diprediksi kita akan menyelenggarakan salat Idulfitri pada esok tanggal 10 april 2024, bertepatan dengan 1 Syawal 1445 Hijriah,” tutupnya.

Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

UPDATE

HUT ke-497 Kota Jakarta

Minggu, 19 Mei 2024 | 14:01

Alami Demam Tinggi, Raja Salman Kembali Jalani Pemeriksaan Medis

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:56

Aktivis Diajak Tiru Akbar Tanjung Keluar dari Zona Nyaman

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:54

Teater Lencana Membumikan Seni Pertunjukan Lewat "Ruang Tunggu"

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:36

Bamsoet Ungkit Lagi Cerita Pilu Golkar saat Dipimpin Akbar Tanjung

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:26

Alumni Usakti Didorong Berperan Membangun Indonesia

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:12

Diserang Rusia, 9.907 Warga Ukraina Ngacir dari Kharkiv

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Banyak Guru Terjerat Pinjol Imbas Kesejahteraan Minim

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Wantim Golkar DKI Pamer Zaki Bangun 29 Stadion Mini di Tangerang

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:39

Prabowo-Gibran Diyakini Bawa Indonesia Jadi Macan Asia

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:26

Selengkapnya