Berita

Ketua Umum DPP Partai Golkar, Airlangga Hartarto/RMOL

Politik

Belum Pikirkan Munas, Golkar Fokus Pilkada

MINGGU, 07 APRIL 2024 | 22:44 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Saat ini Partai Golkar belum memikirkan musyawarah nasional (Munas) karena masih fokus pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Oktober nanti.

Hal itu disampaikan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, pada acara Buka Puasa Bersama Pengajian Al-Hidayah & Himpunan Wanita Karya (HWK), di Hotel Le Meridien, Jakarta, Minggu (7/4).

"Kemarin sudah dikumpulkan, ada 1.064 calon kepala daerah, baik bupati, walikota, dan gubernur, jadi itu yang penting dulu," katanya.


Menko Perekonomian itu juga menuturkan, partainya fokus dengan agenda politik pemilihan kepala daerah dulu, setelah sukses melesat di Pemilu 2024.

Partai berlambang pohon beringin itu menargetkan kemenangan 60 persen pada Pilkada 2024.

"Kemarin sudah diputuskan, Golkar menargetkan kemenangan Pilkada 60 persen, sama seperti 2020 lalu," katanya.

Dia juga menegaskan, Partai Golkar mulai fokus Munas pada Desember 2024, setelah semua urusan politik selesai.

"Kalau seluruh pekerjaan politik selesai, baru kita urus punya Munas di Desember," tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya