Berita

Yakub Hasibuan/Repro

Politik

Bela Jokowi, Kubu 02 Sebut Presiden Tidak Lakukan Nepotisme

KAMIS, 28 MARET 2024 | 20:29 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Tim kuasa hukum kubu 02 Prabowo-Gibran membantah tudingan mengenai campur tangan Presiden Joko Widodo dalam Pemilu 2024.

Salah satu tim kuasa hukum 02 Yakub Hasibuan menegaskan bahwa Presiden Joko Widodo tidak melakukan tindakan nepotisme dalam perhelatan Pilpres 2024.

“Dalil pemohon yang menyatakan presiden melanggar tap mpr IX/MPR/1998 dan sejumlah peraturan lainnya terkait dengan larangan nepotisme kiranya tidak tepat,” kata Yakub di Gedung Mahkamah Konstitusi, Jalan Medan Merdeka, Jakarta Pusat, Kamis (28/3)l.

Menurut pandangannya, tindakan nepotisme berlaku jika pejabat negara mengangkat anak kandung maupun saudara secara terang-terangan di mana tidak memiliki kapasitas dan kapabilitas yang mumpuni dalam jabatannya.

“Karena yang dimaksud nepotisme, bila mana pejabat mengangkat anak atau saudaranya secara appointed, sedangkan jika sang anak dipilih rakyat atau elected maka tidak termasuk nepotisme.” katanya.

“Larangan ini bukan dimaknai seolah anak pejabat tidak boleh berkarir,” tutupnya.

Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Aktivis Demo di KPK, Minta Menteri Trenggono Ditangkap

Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:17

Tenang, Peluang Anies di Pilkada Jakarta Belum Tertutup

Rabu, 28 Agustus 2024 | 11:20

Parpol Dilarang Tarik Dukungan, Peluang Anies Hampir Pupus

Kamis, 29 Agustus 2024 | 09:49

Jemaah Suruh RK Turun dari Panggung Haul Mbah Priok

Senin, 02 September 2024 | 09:22

PDIP Dikabarkan Usung Anies di Pilkada Jabar, Begini Respons Puan

Kamis, 29 Agustus 2024 | 12:56

Akun Kaskus Fufufafa yang Hina Prabowo Diduga Gibran, Grace Natalie: Dipastikan Dulu

Rabu, 04 September 2024 | 04:44

UPDATE

Sekolah Manajer Cara Dedi Mulyadi Dorong Potensi Tenaga Kerja Lokal di Daerah Industri

Minggu, 08 September 2024 | 05:54

Pawai Taaruf Meriahkan Rangkaian MTQ Nasional di Kaltim

Minggu, 08 September 2024 | 05:43

Legenda Liverpool Yakin Mo Salah Akan Bertahan

Minggu, 08 September 2024 | 05:39

Kapolres Musi Rawas Akan Pidanakan Pelaku Kecurangan Pilkada

Minggu, 08 September 2024 | 05:22

Berikan Dukungan, Muda Mudi Jabar ASIH Ingatkan soal Pengangguran yang Tinggi

Minggu, 08 September 2024 | 05:00

Tim Pemenangan Luthfi-Yasin Dipimpin Anak Buah Prabowo

Minggu, 08 September 2024 | 04:42

KPU Belum Terima Data Cakada Berstatus Tersangka

Minggu, 08 September 2024 | 04:21

Risma-Gus Hans Mulai Bikin Posko Pemenangan

Minggu, 08 September 2024 | 03:59

Bawaslu Sumsel Ajak Masyarakat Aktif Awasi Pilkada

Minggu, 08 September 2024 | 03:50

Mengejutkan, 25,3 Juta Anak Pakistan Putus Sekolah

Minggu, 08 September 2024 | 03:04

Selengkapnya