Berita

Jalan Layang Non Tol (JLNT) Casablanca-Tanah Abang ditutup secara terbatas mulai 1 sampai 15 April 2024/Istimewa

Nusantara

Mulai April, JLNT Casablanca-Tanah Abang Bakal Ditutup saat Tengah Malam

KAMIS, 28 MARET 2024 | 20:12 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Mulai 1 sampai 15 April 2024, Jalan Layang Non Tol (JLNT) Casablanca-Tanah Abang akan ditutup secara terbatas oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi DKI Jakarta.

Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan, penutupan JLNT Casablanca-Tanah Abang bersifat uji coba.

“Penutupan terbatas JLNT pada pukul 00.00 sampai dengan 04.00 WIB di kedua sisi, yaitu sisi Barat depan Citywalk maupun sisi Timur dekat Mal Kota Kasablanka,” ujar Syafrin lewat keterangan resminya, Kamis (28/3).


“Sebagai rute alternatif, kendaraan dari arah Barat atau Tanah Abang maupun dari arah Timur atau dari Casablanca dapat melalui jalur bawah Jalan Prof Dr Satrio,” ucap Syafrin.

Ia menambahkan, latar belakang gagasan penutupan JLNT Casablanca-Tanah Abang karena banyaknya pelanggaran kendaraan bermotor yang dilarang melintas di JLNT Casablanca dan mengakibatkan kecelakaan lalu lintas.

“Pada malam hari Jalan Layang Non Tol Casablanca sering menjadi lokasi balap liar sepeda motor. Maka itu, selama penutupan pukul 00.00 sampai 04.00 tidak ada jenis kendaraan apapun yang melintas di JLNT,” tandasnya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya