Berita

Sekitar 272 anggota DPR tidak menghadiri Rapat Paripurna ke-14 hingga barisan kursi tampak melompong/Ist

Politik

Rapat Paripurna ke-14, 272 Anggota DPR Bolos

KAMIS, 28 MARET 2024 | 10:38 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Sebanyak 272 anggota DPR tidak menghadiri Rapat Paripurna ke-14 alias bolos.

Ketua DPR, Puan Maharani, memimpin langsung Rapat Paripurna Masa Persidangan IV 2023-2024, yang dihadiri sekitar 303 anggota, di Ruang Rapat Paripurna, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (28/3) itu.

“Hadir saat ini 69 anggota, izin dari komisi 234 (anggota), sehingga yang hadir ada 303 dari 575 anggota DPR, dan dihadiri anggota seluruh fraksi. Dengan demikian kuorum telah tercapai,” ucap Puan.

Rapat kali ini membahas sejumlah agenda, di antaranya laporan Komisi XI DPR RI atas hasil uji kelayakan (fit and proper test) kantor akuntan publik yang diajukan BPK dan Kementerian Keuangan.

Selanjutnya dilanjutkan pengambilan keputusan terkait laporan BURT DPR terhadap Pembahasan Rencana Kerja & Anggaran (RKA) DPR Tahun 2025, serta pengambilan keputusan terkait RUU tentang Perubahan Kedua atas UU No 6 Tahun 2014 tentang Desa.

Sejumlah agenda penting juga tampak dibahas pada rapat paripurna kali ini.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

UPDATE

Penyelundupan Ganja 159 Kg di Pelabuhan Bakauheni Digagalkan Polda Lampung

Jumat, 08 November 2024 | 01:53

Dorong Pengembangan Energi Panas Bumi, Pemerintah Bakal Suntik Dana ke PT Geo Dipa Energi

Jumat, 08 November 2024 | 01:36

Persib Menang Dramatis di Kandang Lion City, Hodak Akui Dinaungi Keberuntungan

Jumat, 08 November 2024 | 01:20

Dasar Hukum Penetapan Tersangka Tom Lembong Harus Dibuktikan

Jumat, 08 November 2024 | 00:59

Kemenkeu Siapkan Daftar Aset Sitaan BLBI untuk Dukung Program 3 Juta Rumah Prabowo

Jumat, 08 November 2024 | 00:45

Tiba di Surabaya, Kapal Selam Rusia Disambut Hangat Prajurit TNI AL

Jumat, 08 November 2024 | 00:25

Bahlil Umumkan Kepengurusan Lengkap Partai Golkar 2025-2029

Kamis, 07 November 2024 | 23:59

KPK: Korupsi di LPEI Rugikan Negara Rp1 Triliun

Kamis, 07 November 2024 | 23:22

Relawan Bobby Lovers Dituding Pelaku Pelemparan Wajah Edy Rahmayadi

Kamis, 07 November 2024 | 22:50

TNI AD-JHL Foundation Dukung Swasembada Pangan Prabowo

Kamis, 07 November 2024 | 22:46

Selengkapnya