Berita

SBY dan Prabowo bersalaman pada acara buka puasa bersama Partai Demokrat/RMOL

Politik

Sanjung Prabowo, SBY: In You, We Trust!

RABU, 27 MARET 2024 | 21:21 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Presiden ke-6 RI yang juga Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengakui banyak masyarakat menginginkan Prabowo Subianto menang di Pilpres 2024.

Hal itu diungkapkan SBY berdasarkan pengalamannya saat berkeliling ke daerah-daerah di Indonesia.

"Karena rakyat memang menghendaki beliau mimpin kita semua, selama 3 sampai 4 bulan saya mengunjungi 85 kabupaten kota katanya sebagaimana saya sampaikan Insya Allah beliau terpilih jadi presiden buka karena survei tetapi di lapangan di desa, kecamatan, kota saya mendengarkan langsung bahwa dukungan rakyat sangat kuat," kata SBY saat acara Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama yang diselenggarakan Partai Demokrat di The St. Regis Jakarta, Setiabudi, Jakarta Selatan pada Rabu (27/3).


Itu sebabnya, SBY menyatakan Partai Demokrat memiliki keyakinan besar terhadap kepemimpinan Indonesia di tangan Prabowo.

SBY yakin Prabowo mampu melakukan perubahan serta perbaikan dalam sistem pemerintahan selanjutnya.

"Saya sampaikan, in you Bapak Prabowo, we trust," kata SBY dihadapan Prabowo.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya